PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PADA MATA PELAJARAN PEKERJAAN DASAR ELEKTROMEKANIK BERBASIS ANDROID UNTUK SMK NEGERI 2 DEPOK SLEMAN

Oktisari, Dila (2020) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PADA MATA PELAJARAN PEKERJAAN DASAR ELEKTROMEKANIK BERBASIS ANDROID UNTUK SMK NEGERI 2 DEPOK SLEMAN. S1 thesis, Universitas Negeri Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (199kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. BAB I.pdf

Download (127kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. BAB II.pdf

Download (423kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. BAB III.pdf

Download (411kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB IV.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB V.pdf

Download (199kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (100kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. LAMPIRAN.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

Penelitian yang dilakukan oleh penulis bertujuan untuk: (1) Menghasilkan produk akhir yaitu media pembelajaran Keselamatan dan kesehatan kerja berbasis android di SMK Negeri 2 Depok Sleman. (2) Mengetahui kelayakan media pembelajaran Keselamatan dan kesehatan kerja berbasis android di SMK Negeri 2 Depok Sleman. (3) Mengetahui respon siswa terhadap media pembelajaran Keselamatan dan kesehatan kerja berbasis android di SMK Negeri 2 Depok Sleman. Penelitian yang dilakukan oleh peneliti merupakan penelitian dan pengembangan yang menggunakan model pengembangan ADDIE, yang terdiri dari 5 tahap yaitu 1) analysis, 2) design, 3) development, 4) implementation dan 5) evaluation. Peneliti menggunakan metode pengumpulan data dengan angket yang melibatkan dua ahli materi, dua ahli media, dan siswa SMK sebagai pengguna. Teknik analisis data yang digunakan oleh peneliti adalah teknik analisis data deskriptif. Hasil dari penelitian ini dilihat dari tingkat kelayakan masuk pada kategori “Sangat Layak”. Uji validasi dilakukan berdasarkan aspek materi dan aspek media, masing-masing aspek diuji oleh dua ahli. Berdasarkan analisis data uji validasi, didapatkan nilai rata-rata skor ahli materi sebesar 94 (94%) dengan uji interrater sebesar 0.848 sedangkan rata-rata skor ahli media sebesar 90.5 (90.5%) dengan uji interrater 0.821, keduanya masuk pada kategori “Sangat Layak” dan dinyatakan reliabel. Analisis respon pengguna mendapatkan rata-rata skor sebesar 88.982 (88.982%) dengan uji alpha cronbach sebesar 0.823 sehingga masuk pada kategori “Sangat Baik” dan dinyatakan reliabel sehingga media ini dinyatakan layak digunakan sebagai media pembelajaran.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran, Keselamatan dan kesehatan kerja kerja, SMK
Subjects: Teknik & Teknologi > Teknik Elektro
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Pendidikan > Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Perpustakaan FT
Date Deposited: 07 Jan 2020 02:23
Last Modified: 07 Jan 2020 02:23
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/67059

Actions (login required)

View Item View Item