Anggria Septiani, MS and Drs. Purwoko, M.Si and Dra. Nyimas Aisyah, M.Pd (2012) PENERAPAN STRATEGI INQUIRY BASED LEARNING DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 45 PALEMBANG. Kontribusi Pendidikan Matematika dan Matematika dalam Membangun Karakter Guru dan Siswa. pp. 1-10. ISSN 978-979-16353-8-7
|
Text
P - 9.pdf Download (65kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar matematika dengan menerapkan strategi inquiry based learning. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII5 SMP Negeri 45 Palembang dengan jumlah siswa sebanyak 38 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan tes. Nilai LKS dan tes digunakan untuk mengetahui hasil belajar siswa setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan strategi inquiry based learning . Adapun hasil belajar yang di dapat rata-rata siswa 79,69 kategori baik. Nilai rata-rata LKS sesuai langkah-langkah strategi inquiry based learning adalah merumuskan masalah 90,13, merumuskan hipotesis 73,75, menguji hipotesis 88,38, dan kesimpulan 82,89. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan strategi inquiry based learning dapat membuat hasil belajar lebih baik. Kata kunci: Strategi inquiry based learning, hasil belajar, LKS.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Strategi inquiry based learning, hasil belajar, LKS |
Subjects: | Prosiding > Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika 2012 |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Matematika > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | Sarwo Hadi ꦱꦼꦠꦾꦤ |
Date Deposited: | 22 Nov 2012 00:32 |
Last Modified: | 22 Nov 2012 00:32 |
URI: | http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/7495 |
Actions (login required)
View Item |