PERLINDUNGAN HUKUM ERHADAP PROFESI GURU ATAS TINDAKAN PEMBERIAN HUKUMAN TERHADAP SISWA

Prakoso, Abdul Rahman and Hermawan, Rinaldi (2019) PERLINDUNGAN HUKUM ERHADAP PROFESI GURU ATAS TINDAKAN PEMBERIAN HUKUMAN TERHADAP SISWA. In: SEMINAR NASIONAL “PROFESIONALISME GURU ABAD 21”, Sabtu, 28 April 2018, Ruang Sidang Utama Rektorat UNY.

[img]
Preview
Text
PROSIDING GURU XXI -18 Perlindungan Hukum terhadap Profesi Guru atas Tindakan Pemberian Hukuman terhadap Siswa.pdf

Download (185kB) | Preview

Abstract

Kunci utama terciptanya generasi penerus bangsa yang berkualitas dalam bidang pendidikan ialah Guru. Guru saat menjadi bagian terpenting dalam mewujudkan nilai-nilai dasar kehidupan bernegara. Pendidikan sebagai bagian tahapan dalam kehidupan yang dilalui oleh penerus bangsa untuk meneruskan perjuangan-perjuangan mewujudkan cita-cita pembentuk bangsa. Guru sebagai Orang tua ketika siswa berada di sekolah untuk menuntut ilmu pengetahuan. Fenomena perilaku siswa yang tidak mematuhi perintah guru perlu memperoleh teguran agar tidak mengulangi perilaku tersebut. Namun hal tersebut belum tentu dilaksanakan oleh siswa. Ada beberapa siswa yang bukannya mematuhi perintah tersebut, tetapi kembali memberontak kepada guru dengan tindakan-tindakan yang tidak sesuai dengan kedudukannya sebagai siswa di sekolah. Hal tersebut terkadang membuat siswa seolah-olah mempunyai kedudukan yang lebih tinggi dibanding guru. Guru sebagai tenaga pendidik untuk memberikan penyampaian ilmu kepada siswa tidak hanya ilmu pengetahuan tetapi juga karakter. Pendidikan karakter diperlukan agar siswa mempunyai perilaku yang benar sesuai dengan posisinya sebagai peserta didik. Perlindungan guru dalam memberikan pengajaran kepada siswanya saat ini sangat diperlukan. Mengingat ada beberapa kejadian yang membuat guru seolah-seolah tidak dihormati oleh para siswanya bahkan orang tua siswa itu sendiri. Maka dari di perlukan kajian terkait dengan perlindungan profesi guru terhadap tindakan peneguran siswa. Kata Kunci: Perlindungan hukum, Profesi Guru, Siswa

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Divisions: BAKI - Biro Akademik Kemahasiswaan dan Informasi
Depositing User: Admin Pendidikan Sejarah FIS
Date Deposited: 25 Mar 2019 03:30
Last Modified: 25 Mar 2019 03:30
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/63232

Actions (login required)

View Item View Item