UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SD MANGIR LOR KECAMATAN PAJANGAN KABUPATEN BANTUL

Susi , Purwandari (2012) UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SD MANGIR LOR KECAMATAN PAJANGAN KABUPATEN BANTUL. S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
cover - 08108247081.pdf

Download (753kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab 1 - 08108247081.pdf

Download (131kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab 2 - 08108247081.pdf

Download (234kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab 5 - 08108247081.pdf

Download (214kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lampiran - 08108247081.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan menulis karangan narasi pada siswa kelas IV SD Mangir Lor, Kecamatan Pajangan, Kabupaten Bantul dengan penggunaan media gambar seri. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas kolaboratif. Subjek penelitian adalah siswa kelas IV SD Mangir Lor, Pajangan, Bantul semester 2 tahun pelajaran 2011/2012. Desain penelitian yang digunakan adalah model Kemmis & Mc. Taggart, dengan 4 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Metode pengumpulan data dengan menggunakan tes menulis karangan narasi dan dokumentasi. Teknik analisis analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif dengan mencari rerata. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran menulis karangan narasi dengan menggunakan media gambar seri dapat meningkatkan keterampilan menulis karangan narasi pada siswa kelas IV SD Mangir Lor. Peningkatan nilai rata – rata keterampilan menulis karangan narasi pada siklus I meningkat sebesar 8,9. Pada kondisi awal/pra tindakan nilai rata – rata keterampilan menulis karangan narasi 60,4 meningkat menjadi 69,3. Siswa yang mencapai nilai KKM ( ≥70 ) meningkat sebesar 9 siswa (32,1 %), pada pra tindakan 8 siswa (28,6%) meningkat menjadi 17 siswa (60,7 %). Sedangkan, peningkatan nilai rata – rata keterampilan menulis karangan narasi pada siklus II meningkat sebesar 14,9. Pada kondisi awal/pra tindakan nilai rata – rata keterampilan menulis karangan narasi 60,4 meningkat menjadi 75,3. Siswa yang mencapai nilai KKM ( ≥70 ) meningkat sebesar 16 siswa (57,1 %), pada pra tindakan 8 siswa (28,6%) meningkat menjadi 24 siswa (85,7 %). Kata kunci: keterampilan menulis karangan narasi dan media gambar seri

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: keterampilan menulis karangan narasi dan media gambar seri
Subjects: Perpustakaan
Pendidikan > Pra Sekolah dan Sekolah Dasar
Pendidikan > Pra Sekolah dan Sekolah Dasar > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi (FIPP) > PGSD - Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Eprints
Date Deposited: 11 Feb 2013 03:45
Last Modified: 29 Jan 2019 18:22
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/9902

Actions (login required)

View Item View Item