KAJIAN MAKNA LEKSIKAL NAMA PERALATAN RUMAH TANGGA TRADISIONAL DI PASAR GEDHE KLATEN

SEPTIANA, ASTUTI (2012) KAJIAN MAKNA LEKSIKAL NAMA PERALATAN RUMAH TANGGA TRADISIONAL DI PASAR GEDHE KLATEN. S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
1-08205244053.pdf

Download (176kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1-08205244053.pdf

Download (19kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2-08205244053.pdf

Download (217kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 5-08205244053.pdf

Download (14kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN-08205244053.pdf

Download (16MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan makna leksikal dari nama peralatan rumah tangga tradisional di Pasar Gedhe Klaten dan fungsi peralatan tersebut dalam kehidupan sehari-hari. Makna leksikal peralatan rumah tangga tradisional di Pasar Gedhe Klaten itu perlu dideskripsikan agar semua orang paham akan nama peralatan rumah tangga tradisional di Pasar gedhe Klaten. Pendekatan penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif. Setting penelitian ini adalah di Pasar Gedhe Klaten. Subjek penelitian ini adalah peralatan rumah tangga tradisional. Teknik pengumpulan data diperoleh dengan cara observasi, interview (wawancara), dan dokumentasi. Instrumen penelitian berupa kartu data dan tabel analisis data. Data-data kemudian dianalisis dengan menggunakan teknik analisis semantik komponensial. Keabsahan data diperoleh melalui trianggulasi data atau sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: terdapat 44 makna leksikal peralatan rumah tangga tradisional di Pasar Gedhe Klaten dengan menggunakan analisis semantik komponensial. Analisis semantik komponensial adalah menguraikan komponen-komponen makna yang berdasarkan dengan (1) bentuk peralatan rumah tangga tradisional di Pasar Gedhe Klaten, (2) bahan peralatan rumah tangga tradisional di Pasar Gedhe Klaten, (3) ukuran peralatan rumah tangga tradisional di Pasar Gedhe Klaten, dan (4) fungsinya dari peralatan rumah tangga tradisional di Pasar Gedhe.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Bahasa dan Sastra > Bahasa Jawa
Divisions: Fakultas Bahasa, Seni dan Budaya (FBSB) > Pendidikan Bahasa Daerah
Perpustakaan
Depositing User: Eprints
Date Deposited: 05 Dec 2012 07:19
Last Modified: 24 Sep 2020 04:13
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/8458

Actions (login required)

View Item View Item