LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) TK PKK 74 SERUT Sendang Sari, Pajangan, Bantul, Yogyakarta

Luvi Amrita Rahmadiani, Luvi Amrita Rahmadiani (2014) LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) TK PKK 74 SERUT Sendang Sari, Pajangan, Bantul, Yogyakarta. Project Report. LPPMP, Universitas Negeri Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
Luvi Amrita R 11111244007.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Praktik Pengalaman Lapangan merupakan salah satu mata kuliah wajib tempuh bagi mahasiswa kependidikan. Tujuan PPL yaitu memberikan pengalaman kepada mahasiswa tentang dunia pendidikan sehingga nantinya mahasiswa dapat menjadi tenaga pendidik yang professional sesuai dengan bidangnya. Program PPL di laksanakan di TK PKK 74 Serut yang beralamat di Serut, Sendangsari, Pajangan, Bantul dimulai pada tanggal 2 Juli – 17 September 2014. Pelaksanaan PPL dilakukan sebanyak 9 kali termasuk dengan2 kali ujian PPL. Pelaksanaan PLL di TK PKK 74 Serut berlangsung dengan lancar. Manfaat yang dapat mahasiswa ambil dari program PPL ini antara lain mendapat pengalaman mengajar di sekolah dan mahasiswa juga mendapatkan tambahan wawasan yang belum dimiliki. Diharapkan mahasiswa dapat meningkatkan kompetensi sebagai calon tenaga pendidik yang professional.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: LPPMP
Divisions: LPPMP - Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan
Depositing User: LPPMP
Date Deposited: 12 Aug 2016 04:19
Last Modified: 01 Oct 2019 12:02
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/39606

Actions (login required)

View Item View Item