Mita Gustamiyosi, Mita Gustamiyosi (2014) LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) TEKNOLOGI PENDIDIKAN Lokasi BALAI TEKNOLOGI KOMUNIKASI PENDIDIKAN DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA PEMERINTAH DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Project Report. LPPMP, Universitas Negeri Yogyakarta.
|
Text
Mita Gustamiyosi-11105241006.pdf Download (8MB) | Preview |
Abstract
Kemajuan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) mendorong lahirnya berbagai media pembelajaran yang mampu mendukung terlaksananya proses pembelajaran yang interaktif dan komunikatif. Salah satu media pembelajaran yang dikembangkan oleh BTKP adalah media audio. Media audio merupakan media pembelajaran yang sasarannya adalah peserta didik berkebutuhan khusus yaitu tuna netra. Media audio diproduksi oleh BTKP dan bekerjasama dengan para guru sebagai penulis naskah. Peran mahasiswa PPL dalam produksi media audio ini adalah mendampingi guru dalam menulis naskah. Setelah naskah selesai, selanjutnya di break down dan siap untuk diproduksi. Program tersebut dapat dilaksanakan dengan baik dan tepat pada waktunya. Beberapa hambatan yang ditemui dapat teratasi dengan baik. Sehingga tidak menjadi kendala yang berarti dalam melaksanakan program ini.
Item Type: | Monograph (Project Report) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | media pembelajaran, media audio |
Subjects: | LPPMP |
Divisions: | LPPMP - Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
Depositing User: | LPPMP |
Date Deposited: | 02 Aug 2016 04:29 |
Last Modified: | 01 Oct 2019 12:02 |
URI: | http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/38240 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |