Laporan KKN Kelompok 1092

LPPM, UNY (2015) Laporan KKN Kelompok 1092. Project Report. Universitas Negeri Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
laporan kkn 1092.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan bentuk transisi mahasiswa dari lingkungan akademik menuju lingkungan non akademik. Pelaksanaan KKN tidak terlepas dari kultur Perguruan Tinggi yang dimanifestasikan melalui Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pendidikan, pengajaran, dan pengabdian kepada masyarakat. Pelaksanaan KKN dilakukan secara sinergis, profesional, dan ilmiah dengan melibatkan masyarakat. KKN lokasi 1092 bertempat di Dusun Dedel Wetan, Desa Dadapayu, Kecamatan Semanu, Gunung Kidul, Yogyakarta. Berdasarkan observasi awal diperoleh data tentang kegiatan yang sedang atau akan dilaksanakan di Dusun Dedel Wetan dan data mengenai kondisi dusun tersebut. Dengan data tersebut maka Tim KKN kelompok 1092 menetapkan berbagai program kerja KKN yang dituangkan dalam matrik program kerja. Program - program tersebut meliputi program fisik berupaPembuatan Papan Dusun, Kerja Bakti, Peremajaan Gapura, Persiapan HUT RI.Untuk melaksanakan program tersebut, mahasiswa KKN kelompok 1092 menggunakan dana sendiriProgram non-fisik berupa Sosalisasi Program Kerja, Pembaruan Monografi,Pendampingan TPA, Pendampingan PAUD, Malam Tirakatan, Senam Sehat, Posyandu Balita. Program Tambahan berupa Pendampingan TK, Membuatan Lapangan Volly dan Pemasangan Umbul- umbul. Dan Program unggulan dari KKN kelompok 1092 adalah Pelatihan Pembuatan Natadecasava. Program – program kerja KKN telah dilaksanakan pada tanggal 1 – 31 Agustus 2015 dan telah selesai dilaksanakan. Semoga program KKN ini dapat bermanfaat bagi masyarakat Desa Dadapayu pada umumnya dan masyarakat Dusun Dedel Wetan pada khususnya, dan ke depan semoga program KKN ini dapat dilanjutkan dan dikembangkan secara berkesinambungan. Keseluruhan program KKN kelompok 1092 telah dilaksanakan sesuai dengan yang direncanakan secara lancar dan baik. Meskipun ada program yang tidak terlaksana secara maksimal karena beberapa faktor yang tidak mendukung berjalannya program tersebut.

Item Type: Monograph (Project Report)
Additional Information: Laporan KKN Semester Khusus UNY 2015
Uncontrolled Keywords: KKN,semester khusus, natadecasava
Subjects: LPPM
Divisions: LPPM - Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Depositing User: LPPM UNY
Date Deposited: 11 Dec 2015 01:57
Last Modified: 25 Oct 2019 06:56
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/28747

Actions (login required)

View Item View Item