PENDEKATAN ILMIAH DALAM PEMBELAJARAN ILMU-ILMU SOSIAL

Gafur, Abdul (2013) PENDEKATAN ILMIAH DALAM PEMBELAJARAN ILMU-ILMU SOSIAL. In: PIDATO ILMIAH DIES NATALIS FIS KE-48.

[img] Text
10. Abdul Gafur 2013.docx

Download (117kB)

Abstract

Bidang studi ilmu-ilmu sosial mencakup berbagai disiplin seperti sejarah, geografi, politik, ekonomi, hukum, sosiologi, antropologi, dsb. Pemilihan dan pengorganisasin materi dalam kurikulum ilmu-ilmu sosial serta kegiatan pembelajaran yang tepat diharapkan dapat membuat siswa memiliki kemampuan mengembangkan pemahaman yang mendalam dan kritis terhadap masyarakat di mana mereka berada. Kegiatan pembelajaran menyangkut kegiatan mengajar di pihak guru, dan belajar dipihak siswa. Di pihak guru, kegiatan mengajar (instruction) berarti ”providing the arangement of environment to facilitate learning”. Di pihak siswa, “learning is the development of new knowledge, skills, or attitudes as individual interacts with information and environment” (Heinich, 1996:8). Lingkungan yang dimaksud di sini tidak terbatas hanya menyangkut soal tempat di mana kegiatan belajar berlangsung, tetapi juga meliputi metode, media, dan peralatan yang diperlukan untuk menyampaikan pelajaran dan memberikan petunjuk belajar siswa.

Item Type: Conference or Workshop Item (Speech)
Subjects: Ilmu Sosial > Kewarganegaraan dan Hukum
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial, Hukum dan Ilmu Politik (FISHIPOL) > Pendidikan Kewarganegaraan dan Hukum
Depositing User: Admin Pendidikan Kewarganegaraan FIS
Date Deposited: 17 Nov 2015 07:48
Last Modified: 17 Nov 2015 07:48
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/28317

Actions (login required)

View Item View Item