Aproksimasi Terbaik dalam Ruang Metrik Konveks

Suharsono, S. (2006) Aproksimasi Terbaik dalam Ruang Metrik Konveks. Seminar Nasional MIPA 2006: Penelitian, Pendidikan, dan Penerapan MIPA serta Peranannya dalam Peningkatan Keprofesionalan Pendidik dan Tenaga Kependidikan. ISSN 979-99314-1-X

[img]
Preview
Text
M-1 Suharsono S.pdf

Download (49kB) | Preview
Official URL: http://fmipa.uny.ac.id

Abstract

Masalah eksistensi dan ketunggalan aproksimasi terbaik suatu titik dalam ruang bernorm telah dipelajari oleh Kreyszig (1978), Masalah selanjutnya adalah kaitan antara aproksimasi terbaik dengan titik tetap dalam ruang metrik konveks. Diperoleh hasil bahwai aproksimasi terbaik untuk suatu titik dalam ruang metrik konveks sempurna merupakan titik tetap dari pemetaan kompak. Kata Kunci: aproksimasi terbaik, titik tetap, ruang metrik konveks (Menger)

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: aproksimasi terbaik, titik tetap, ruang metrik konveks (Menger)
Subjects: Prosiding > Seminar Nasional MIPA 2006
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Matematika > Matematika
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Matematika > Pendidikan Matematika
Depositing User: Eprints
Date Deposited: 03 Feb 2015 00:41
Last Modified: 08 Mar 2019 06:15
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/11964

Actions (login required)

View Item View Item