Peran Orang Tua dan Lingkungan Sosial dalam Pencapaian Prestasi Atlet Pencak Silat di Perguruan Bina Mental DIY

Sentosa, Agung (2023) Peran Orang Tua dan Lingkungan Sosial dalam Pencapaian Prestasi Atlet Pencak Silat di Perguruan Bina Mental DIY. S1 thesis, Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan.

[img]
Preview
Text
fulltext_agung sentosa_19602241012.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengetahui hubungan peran orang tua dalam pencapaian prestasi atlet pencak silat di Perguruan Bina Mental DIY; (2) Mengetahui hubungan peran lingkungan sosial dalam pencapaian prestasi atlet pencak silat di Perguruan Bina Mental DIY; (3) Mengetahui hubungan peran orang tua dan lingkungan sosial dalam pencapaian prestasi atlet pencak silat di Perguruan Bina Mental DIY. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan meode survei. Populasi penelitian adalah atlet pencak silat Perguruan Bina Mental DIY yang berjumlah 30 atlet. Teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling. Instrumen pada penelitian ini menggunakan angket. Analisis data menggunakan analisis regresi linear sederhana dan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Terdapat hubungan peran orang tua dalam pencapaian prestasi atlet pencak silat di Perguruan Bina Mental DIY; (2) Terdapat hubungan peran lingkungan sosial dalam pencapaian prestasi atlet pencak silat di Perguruan Bina Mental DIY; (3) Terdapat hubungan peran orang tua dan lingkungan sosial dalam pencapaian prestasi atlet pencak silat di Perguruan Bina Mental DIY.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: Dosen Pembimbing: Dr. Agung Nugroho AM., M.Si.
Uncontrolled Keywords: peran orang tua, lingkungan sosial, prestasi atlet
Subjects: Olahraga > Kepelatihan
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Depositing User: Perpustakaan FIK
Date Deposited: 12 Sep 2023 07:15
Last Modified: 12 Sep 2023 07:15
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/78863

Actions (login required)

View Item View Item