Profil Kondisi Fisik Siswa Kelas Khusus Olahraga Sepak Bola SMA N 1 Sewon dan SMA N 4 Yogyakarta

Aji, Aulia Azam Sakti (2023) Profil Kondisi Fisik Siswa Kelas Khusus Olahraga Sepak Bola SMA N 1 Sewon dan SMA N 4 Yogyakarta. S1 thesis, Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan.

[img]
Preview
Text
fulltext_aulia azam sakti aji_19602244022.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil kondisi fisik siswa Kelas Khusus Olahraga SMA N 1 Sewon dan SMA N 4 Yogyakarta dari tes fisik yang diberikan.. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif, dengan jumlah siswa keseluruhannya berjumlah 36 siswa. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling, sampel penelitian ini berjumlah 36 siswa. Tes dilakukan di SMA N 1 Sewon dan SMA N 4 Yogyakarta . Instrumen yangdigunakan adalah speed lari 30m, Teknik analisis data mengunakan analisis deskriptif berdasarkan norma dari buku Albertus Fenan lampir dan Muhammad Muhyi Faruq tentang tes pengukuran dalam olahraga. Kesimpulan penelitian menunjukan bahwa profil kondisi fisik siswa kelas khusus olahraga SMA N 1 Sewon mendapat skor 54 dengan masuk kategori cukup dan SMA N 4 Yogyakarta mendapat skor 52 dengan kategori cukup.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: Dosen Pembimbing: Dr. Ch. Fajar Sriwahyuniati, M.Or.
Uncontrolled Keywords: kondisi fisik, olahraga sepak bola, SMA Negeri 1 Sewon dan SMA Negeri 4 Yogyakarta
Subjects: Olahraga > Kepelatihan
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Depositing User: Perpustakaan FIK
Date Deposited: 25 Aug 2023 03:52
Last Modified: 25 Aug 2023 03:52
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/78295

Actions (login required)

View Item View Item