Pemanfaatan Batik Kreasi Siswa Sebagai Potensi Pengembangan Budaya di SMP Negeri 1 Sleman Tahun 2017

RIZKA, MULIDA FATKHUR (2017) Pemanfaatan Batik Kreasi Siswa Sebagai Potensi Pengembangan Budaya di SMP Negeri 1 Sleman Tahun 2017. S1 thesis, FIS.

[img]
Preview
Text
1. TAS HALAMAN DEPAN 13416244009.pdf

Download (6MB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. TAS BAB 1 13416244009.pdf

Download (71kB) | Preview
[img] Text
3. TAS BAB II 13416244009.pdf
Restricted to Registered users only

Download (70kB)
[img]
Preview
Text
4. TAS BAB III 13416244009.pdf

Download (68kB) | Preview
[img] Text
5. TAS BAB IV 13416244009.pdf
Restricted to Registered users only

Download (333kB)
[img]
Preview
Text
6. TAS BAB V 13416244009.pdf

Download (23MB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. RINGKASAN 13416244009.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. E-JURNAL 13416244009.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Pemanfaatan batik kreasi siswa sebagai potensi pengembangan budaya, dan (2) Faktor pendukung dan penghambat pemanfaatan batik kreasi siswa. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Subjek penelitian yaitu kepala sekolah, wakil kepala sekolah bagian kurikulum, dan guru batik. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik keabsahan data melalui triangulasi teknik. Teknik analisis data menggunakan model Miles &Huberman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pemanfaatan batik kreasi siswa sebagai potensi pengembangan budaya untuk seragam di kelas 9, cinderamata, pameran batik karya siswa di sekolah, memotivasi siswa mencintai budaya, dan (2) Faktor pendukung pemanfaatan batik kreasi siswa yakni bantuan pemerintah, biaya orang tua, fasilitas dan anggaran dana dari sekolah, sedangkan faktor penghambat yakni keterbatasan sekolah untuk menyediakan peralatan, proses pewarnaan tidak dilakukan di sekolah melainkan bekerja sama dengan Nakula Sadewa. Kata kunci : Batik, Budaya, Sleman.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Ilmu Sosial > Pendidikan IPS
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial, Hukum dan Ilmu Politik (FISHIPOL) > Pendidikan IPS
Depositing User: Admin Pendidikan IPS FIS
Date Deposited: 01 Nov 2017 00:41
Last Modified: 30 Jan 2019 15:30
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/53702

Actions (login required)

View Item View Item