MINAT MAHASISWA PJKR TERHADAP MATA KULIAH OLAHRAGA PILIHAN JUDO

Adam, Rekadaya (2017) MINAT MAHASISWA PJKR TERHADAP MATA KULIAH OLAHRAGA PILIHAN JUDO. S1 thesis, Fakultas Ilmu Keolahragaan.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI ADAM REKADAYA.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini berdasarkan sedikitnya mahasiswa prodi PJKR yang memilih mata kuliah olahraga pilihan judo. Penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar minat mahasiswa prodi PJKR terhadap mata kuliah olahraga pilihan judo Metode yang digunakan adalah metode survei. Populasi dari penelitian ini adalah mahasiswa aktif prodi PJKR FIK dengan total 106 mahasiswa. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah sempel populasi dengan jumlah sampel yang diperoleh adalah 60 responden. Instrumen yang digunakan untuk mengambil data data menggunakan kuisoner (angket) dengan validitas r tabel 0,254 dan tingkat reliabilitas 0,824. Teknik analisis data yang diguakan diskriptif kuantitatif dengan presentase. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, Minat Mahasiswa PJKR terhadap Mata Kuliah Olahraga Pilihan Judo terhadap pelaksanaan mata kuliah olahraga pilihan Judo dengan berkategori sangat minat 5 orang (8,33%), minat 13 orang (21,67%), cukup minat 21 orang (35%) kurang minat 18 orang (30%), dan sangat kurang minat 3 orang (5%), Dari data tersebut dapat dilihat bahwa minat mahasiswa PJKR terhadap mata kuliah olahraga pilihan Judo berkategori cukup dengan jumlah 21 orang (35%).

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Mata kuliah olahraga , Judo, Mahasiswa prodi PJKR
Subjects: Olahraga > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Olahraga > Pendidikan Jasmani, Kesehatan Dan Rekreasi (PJKR)
Depositing User: Perpustakaan FIK
Date Deposited: 29 May 2017 06:07
Last Modified: 30 Jan 2019 14:13
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/49320

Actions (login required)

View Item View Item