HUBUNGAN SALINITAS TERHADAP PERSEBARAN IKAN MEDAKA KEPALA TIMAH (Aplocheilus panchax ) DI SUNGAI OPAK DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Arif, Hermawan (2012) HUBUNGAN SALINITAS TERHADAP PERSEBARAN IKAN MEDAKA KEPALA TIMAH (Aplocheilus panchax ) DI SUNGAI OPAK DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
COVER - 08308141030.pdf

Download (369kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1 - 08308141030.pdf

Download (28kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2 - 08308141030.pdf

Download (340kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 5 - 08308141030.pdf

Download (42kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN - 08308141030.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan salinitas terhadap persebaran ikan Medaka Kepala Timah (Aplocheilus panchax) di sungai Opak Daerah Istimewa Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian observasi dengan obyek penelitian berupa Ikan Medaka Kepala Timah (Aplocheilus panchax ), tempat penelitian adalah sungai Opak yang dibagi menjadi tiga stasiun. Penentuan stasiun tersebut berdasarkan perbedaan tingkat salinitas air yang sebelumnya telah diukur. Tiap stasiun dibagi menjadi 6 sub stasiun yang terdiri dari tiga sub stasiun di tiap sisi sungai. Pengambilan data dari penelitian ini dilakukan selama 3 kali ulangan. Analisis yang digunakan adalah dengan menggunakan analisis deskriptif. Persebaran ikan Medaka Kepala Timah ( Aplocheilus panchax ) tidak dipeengaruhi oleh perbedaan tingkat sali nitas karena dari hasil penelitian yang telah dilakukan, pada tiap stasiun didapa tkan ikan tersebut. Ini berarti ikan Medaka Kepala Timah (Aplocheilus panchax) bersifat eurihalin, karena dapat hidup dari perairan dengan salinitas rendah hingga salinitas tinggi sehingga memiliki rentang persebaran yang luas. Kata Kunci: Ikan Medaka Kepala Timah (Aplocheilus panchax), sungai Opak, persebaran, salinitas air.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Ikan Medaka Kepala Timah (Aplocheilus panchax), sungai Opak, persebaran, salinitas air.
Subjects: Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Biologi
Perpustakaan
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Biologi > Pendidikan Biologi
Depositing User: Eprints
Date Deposited: 18 Dec 2012 01:38
Last Modified: 29 Jan 2019 17:57
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/9160

Actions (login required)

View Item View Item