PENGARUH LATIHAN MODIFIKASI PLIOMETRIK PADA LANDASAN PASIR PANTAI TERHADAP PENINGKATAN KECEPATAN REAKSI DAN KESEIMBANGAN PADA PESILAT REMAJA PUTRA

Angga Wahyu , Triyono (2012) PENGARUH LATIHAN MODIFIKASI PLIOMETRIK PADA LANDASAN PASIR PANTAI TERHADAP PENINGKATAN KECEPATAN REAKSI DAN KESEIMBANGAN PADA PESILAT REMAJA PUTRA. S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (57kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PERSETUJUAN i.pdf

Download (83kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. SURAT PERNYATAAN i.pdf

Download (78kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. MOTTO & PERSEMBAHAN.pdf

Download (58kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. Abstract in english.pdf

Download (59kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. Abstrak.pdf

Download (76kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. KATA PENGANTAR.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. DAFTAR ISI.pdf

Download (79kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. DAFTAR TABEL.pdf

Download (60kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (58kB) | Preview
[img]
Preview
Text
10. DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (56kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. BAB I.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. BAB II.pdf

Download (321kB) | Preview
[img]
Preview
Text
15. BAB V.pdf

Download (92kB) | Preview
[img]
Preview
Text
16. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (103kB) | Preview
[img]
Preview
Text
17. LAMPIRAN i.pdf

Download (21kB) | Preview
[img]
Preview
Text
17. LAMPIRAN Surat Izin Penelitian.pdf

Download (886kB) | Preview
[img]
Preview
Text
18. Lampiran Uji Normalitas.pdf

Download (72kB) | Preview
[img]
Preview
Text
19. Lampiran Deskriptif Statistik.pdf

Download (105kB) | Preview
[img]
Preview
Text
20. Lampiran Uji t.pdf

Download (93kB) | Preview
[img]
Preview
Text
21. Lampiran Uji Homogenitas.pdf

Download (66kB) | Preview
[img]
Preview
Text
22. Daftar hadir Treatment.pdf

Download (79kB) | Preview
[img]
Preview
Text
23. Lampiran Data Penelitian.pdf

Download (122kB) | Preview
[img]
Preview
Text
24. Lampiran 18 sesi latian nw.pdf

Download (202kB) | Preview
[img]
Preview
Text
25. lampiran foto.pdf

Download (451kB) | Preview
[img]
Preview
Text
26. Lampiran Tabel t.pdf

Download (69kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan modifikasi pliometrik pada landasan pasir pantai terhadap peningkatan kecepatan reaksi dan keseimbangan pesilat remaja putra. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen one group pre test post test design. Sampel dikenakan latihan modifikasi pliometrik pada landasan pasir pantai selama 18 kali pertemuan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pesilat Perisai Diri di SMP Kalasan Sleman berjumlah 41 atlet. Sampel yang diambil dari hasil purposive sampling berjumlah 30 atlet. Teknik analisis data menggunakan uji t. Hasil analisis menunjukkan ada perbedaan yang signifikan antra pretest dan posttest kecepatan reaksi, dengan t hitung 13.221 > t tabel 2.05, dan nilai signifikansi 0.000 < 0.05. Dengan demikian hipotesis yang berbunyi ada pengaruh latihan modifikasi pliometrik pada landasan pasir pantai terhadap peningkatan kecepatan reaksi pesilat, diterima. Selisih pretest dan posttest sebesar 4.033 detik, dengan kenaikan persentase sebesar 11.736%. Hasil analisis menunjukkan ada perbedaan yang signifikan antara pretest dan posttest keseimbangan, dengan t hitung 15.091 > t tabel 2.05 dan nilai signifikansi 0.000 < 0.05. Dengan demikian hipotesis yang berbunyi ada pengaruh latihan modifikasi pliometrik pada landasan pasir pantai terhadap peningkatan keseimbangan pesilat, diterima. Selisih pretest dan posttest sebesar 5.333 detik, dengan kenaikan persentase sebesar 11.149%. Kata kunci: modifikasi, pliometrik, kecepatan reaksi, keseimbangan

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: modifikasi, pliometrik, kecepatan reaksi, keseimbangan
Subjects: Olahraga
Olahraga > Kepelatihan
Perpustakaan
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Perpustakaan
Depositing User: Eprints
Date Deposited: 14 Dec 2012 00:40
Last Modified: 29 Jan 2019 17:49
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/8892

Actions (login required)

View Item View Item