PERBEDAAN TINGKAT KESEGARAN JASMANI SISWA PUTRA DAN PUTRI KELAS IV, V SD NEGERI BOJONG 1-2 MUNGKID MAGELANG

Driyo Nur , Rachmad (2012) PERBEDAAN TINGKAT KESEGARAN JASMANI SISWA PUTRA DAN PUTRI KELAS IV, V SD NEGERI BOJONG 1-2 MUNGKID MAGELANG. S1 thesis, UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
1 - 10601247020.pdf

Download (141kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1 - 10601247020.pdf

Download (222kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2 - 10601247020.pdf

Download (234kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 5 - 10601247020.pdf

Download (198kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN - 10601247020.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan tingkat kesegaran jasmani siswa putra dan putri SD Negeri Bojong 1-2 Mungkid Magelang Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif menggunakan metode survei, dengan instrument yang digunakan tes kesegaran jasmani adalah Tes Kesegaran Jasmani Indonesia usia 10-12 tahun (TKJI Kemendiknas 2010). Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV dan V SD Negeri Bojong 1-2, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang yang berjumlah 91 siswa. Untuk menganalisis data digunakan teknik deskriptif dengan persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Tingkat kesegaran jasmani siswa kelas IV dan V SD Negeri Bojong 1-2, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang yaitu kategori baik sekali 1,10%, baik 30,77%, sedang 48,35%, kurang 18,68 %, dan kurang sekali 1,10%. Sebagian besar berada pada kategori sedang. Dengan rincian, Putra Baik Sekali (BS) : 0%, Baik (B) : 8,51%, Sedang (S) : 40,43%, Kurang (K) : 51,06%, Kurang Sekali (KS) : 0%. Putri Baik Sekali (BS) : 2,04%, Baik (B) : 26,53%, Sedang (S) : 56,82%, Kurang (K) : 9,09%, Kurang Sekali (KS) : 2,04%. Kata kunci : kesegaran jasmani, SD Negeri Bojong 1-2, perbedaan

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: kesegaran jasmani, SD Negeri Bojong 1-2, perbedaan
Subjects: Olahraga > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Perpustakaan
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Olahraga > Pendidikan Jasmani, Kesehatan Dan Rekreasi (PJKR)
Perpustakaan
Depositing User: Eprints
Date Deposited: 27 Nov 2012 03:57
Last Modified: 29 Jan 2019 17:10
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/7683

Actions (login required)

View Item View Item