Pemetaan Linear Yang Mengawetkan Invers Drazin Matriks Atas Lapangan

Sutopo, - (2009) Pemetaan Linear Yang Mengawetkan Invers Drazin Matriks Atas Lapangan. Kontribusi Aljabar dalam Upaya Meningkatkan Kualitas Penelitian dan Pembelajaran Matematika untuk Mencapai World Class University. ISSN 978-979-16353-2-5

[img]
Preview
Text
m-8.pdf

Download (164kB) | Preview
Official URL: http://www.uny.ac.id

Abstract

Diberikan F lapangan dengan minimal lima elemen. Mn(F) adalah himpunan semua matriks nxn atas lapangan F. Pada penelitian ini dikaji tentang bentuk pemetaan linear dari Mn(F) ke Mm(F) yang mempertahankan invers Drazin matriks atas lapangan dengan ch F ≠ 2 dan m, n > 1 . Kata kunci : lapangan, invers Drazin.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: lapangan, invers Drazin
Subjects: Prosiding > Seminar Nasional Aljabar Pengajaran dan Terapan 2009
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Matematika > Pendidikan Matematika
Depositing User: Sarwo Hadi ꦱꦼꦠꦾꦤ
Date Deposited: 13 Nov 2012 00:38
Last Modified: 13 Nov 2012 00:38
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/7424

Actions (login required)

View Item View Item