Ahmadin, Ahmadin (2011) ANALISS KESTABILAN SISTEM GERAK PESAWAT TERBANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE NILAI EIGEN DAN ROUTH - HURWITZ. Peran ICT untuk Mendukung Implementasi Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran Matematika. ISSN 978-979-17763-3-2
|
Text
Makalah Peserta 10 - Ahmadin2.pdf Download (639kB) | Preview |
Official URL: http://www.uny.ac.id
Abstract
Kestabilan sistem gerak pesawat terbang adalah mutlak diperlukan terutama ketika sedang terbang. Oleh karena itu diperlukan pengujian kestabilan modelnya, diantaranya adalah dengan menggunakan Metode Nilai Eigen dan Routh-Hurwitz. Dari hasil pengujian diperoleh bahwa sistem gerak pesawat terbang adalah stabil asimtotik. Kata Kunci : Kestabilan, Sistem Gerak Pesawat Terbang, Nilai Eigen, Routh- Hurwitz, Stabil Asimtotik.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Prosiding > LSM XIX |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Matematika > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | Sarwo Hadi ꦱꦼꦠꦾꦤ |
Date Deposited: | 29 Oct 2012 07:47 |
Last Modified: | 29 Oct 2012 07:47 |
URI: | http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/6987 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |