KESIAPAN BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS VII DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN DI SMP N 2 TEMPEL KABUPATEN SLEMAN

Krismanto, Dany (2021) KESIAPAN BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS VII DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN DI SMP N 2 TEMPEL KABUPATEN SLEMAN. S1 thesis, Fakultas Ilmu Keolahragaan.

[img]
Preview
Text
Fulltext.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kesiapan Belajar Peserta Didik Kelas VII Dalam Pembelajaran Daring Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan di SMP N 2 Tempel Kabupaten Sleman. Jenis penelitian ini adalah penelitian deksriptif kuantitatif dengan metode survei. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VII di SMP N 2 Tempel berjumlah 160 siswa. Sampel yang diperoleh sebanyak 40 siswa, teknik pengambilan sampel menggunakan systematic random sampling. Instrumen dalam penelitian ini berupa kuisioner online menggunakan google form yang berisi 20 pertanyaan. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif dengan data persentase. Hasil uji reliabilitas instrumen penelitian ini adalah 0,900. Hasil uji validitas dengan r tabel 0,349 dinyatakan dari 20 butir pernyataan. Teknik analisis data adalah deskriptif dengan persentase. Hasil penelitian kesiapan siswa kelas VII yang mengalami dampak dari pembelajaran daring tahun 2020 dengan kategorisangat siap sebanyak 8 orang (20 %), siap 6 orang (15%), belum siap 24 orang (60%), dan sangat belum siap 2 orang (5%).

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: Dosen Pembimbing: Aris Fajar Pambudi, M.Or.
Uncontrolled Keywords: kesiapan, pembelajaran PJOK, pembelajaran daring
Subjects: Olahraga > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Olahraga > Pendidikan Jasmani, Kesehatan Dan Rekreasi (PJKR)
Depositing User: Perpustakaan FIK
Date Deposited: 19 Oct 2021 07:20
Last Modified: 19 Oct 2021 07:20
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/68816

Actions (login required)

View Item View Item