PEMBELAJARAN MODEL STS BERBANTUAN MEDIA UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS, SIKAP, DAN HASIL BELAJAR IPS

Sudrajat, Ajat and Sidi, Purnomo (2014) PEMBELAJARAN MODEL STS BERBANTUAN MEDIA UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS, SIKAP, DAN HASIL BELAJAR IPS. Harmoni Sosial : Jurnal Pendidikan IPS, 1 (2). pp. 179-189. ISSN 2460-7916

[img]
Preview
Text
AJAT - PEMBELAJARAN MODEL STS BERBANTUAN MEDIA UNTUK MENINGKATKAN - 2014.pdf

Download (682kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan (1) aktivitas belajar, (2) sikap siswa terhadap pembelajaran, dan (3) hasil belajar IPS. Subjek penelitian adalah 31 siswa kelas VIII-A SMP N 3 Leksono tahun pelajaran 2013/2014.Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, angket, tes, dan wawancara, dokumentasi, dan catatan lapangan. Analisis data yang digunakan adalah deskriptif statistik dengan nilai rata-rata untuk membandingkan kemajuan antar siklus. Hasil penelitian adalah sebagai berikut. (1) Ada peningkatan aktivitas belajar siswa, rata-rata aktivitas belajar siswa 69,44 pada siklus I menjadi 80,11 menjadi pada siklus II, dan 88,03 pada siklus III. (2) Ada peningkatan sikap siswa terhadap pembelajaran, rata-rata 81,24 pada siklus I menjadi 82,63 pada siklus II, dan 84,83 pada siklus III. (3) Ada peningkatan ketuntasan hasil belajar siswa, pada pada siklus I 61,29% menjadi 67,74% pada siklus II, dan 83,33% pada siklus III. Kata Kunci : model STS, media pembelajaran, aktivitas belajar, hasil belajar

Item Type: Article
Subjects: Pendidikan > Pendidikan (Umum)
Ilmu Sosial > Pendidikan IPS
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial, Hukum dan Ilmu Politik (FISHIPOL) > Ilmu Sejarah
Depositing User: Admin Pendidikan Sejarah FIS
Date Deposited: 23 Mar 2020 02:55
Last Modified: 23 Mar 2020 02:55
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/67983

Actions (login required)

View Item View Item