Keefektifan Model Pembelajaran Simulasi Interaktif Berbantuan Edmodo Terhadap Kemampuan Lietarsi Sains dan Self Efficacy Peserta Didik SMA.

Arinda, Yhona and Wilujeng, Insih (2019) Keefektifan Model Pembelajaran Simulasi Interaktif Berbantuan Edmodo Terhadap Kemampuan Lietarsi Sains dan Self Efficacy Peserta Didik SMA. S2 thesis, Program Pascasarjana.

[img] Text
Cover.pdf
Restricted to Registered users only

Download (422kB)
[img] Text
Bab I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (206kB)
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (446kB)
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (417kB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (454kB)
[img] Text
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (142kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (300kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui keefektifan model pembelajaran simulasi interaktif berbantuan edmodo terhadap kemampuan literasi sains peserta didik SMA; (2) mengetahui keefektifan model pembelajaran simulasi interaktif berbantuan edmodo terhadap self efficacy peserta didik SMA. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode penelitian eksperimen. Desain penelitian ini adalah pretest posttest control group design. Populasi penelitian ini adalah peserta didik kelas XI IPA SMA Negeri 1 Banguntapan. Berdasarkan teknik cluster random sampling ditetapkan tiga dari empat kelas yang memiliki karakteristik sama. Kelas XI IPA 3 diberi perlakuan pembelajaran menggunakan model pembelajaran simulasi interaktif berbantuan powerpoint, kemudian kelas XI IPA 4 diberi perlakuan pembelajaran menggunakan model pembelajaran direct instruction menggunakan powerpoint, dan pada kelas XI IPA 2 kegiatan pembelajaran menggunakan model pembelajaran simulasi interaktif berbantuan edmodo. Instrumen yang digunakan untuk pengumpulan data adalah soal-soal kemampuan literasi sains dan lembar observasi self efficacy. Validitas instrument menggunakan validitas isi. Tekhnik analisis data menggunakan analisis varian dengan taraf signifikansi 5%. Sebelum dilakukan analisis data, terlebih dahulu dilakukan uji prasyarat analisis berupa uji normalitas sebaran dan uji homogenitas varian. Pengujian dilakukan dengan bantuan computer program SPSS 21.0. selanjutnya untuk menentukan model pembelajaran yang lebih efektif data dianalisis menggunakan uji manova. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) model pembelajaran simulasi interaktif berbantuan edmodo efektif dalam menganalisis kemampuan literasi peserta didik SMA; (2) model pembelajaran simulasi interaktif berbantuan edmodo efektif dalam menganalisis self efficacy peserta didik SMA.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: keefektifan, model pembelajaran simulasi interaktif, edmodo, kemampuan literasi sains, self efficacy.
Subjects: Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika
Divisions: Sekolah Pascasarjana (SPS) > Program Pascasarjana > Pendidikan Fisika
Depositing User: Perpustakaan Pascasarjana
Date Deposited: 27 Sep 2019 02:50
Last Modified: 10 Oct 2023 08:16
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/66012

Actions (login required)

View Item View Item