PENGEMBANGAN MODUL MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK UNTUK SISWA KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN KONSTRUKSI GEDUNG SANITASI DAN PERAWATAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN

Mo’a, Hugo Gideon (2019) PENGEMBANGAN MODUL MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK UNTUK SISWA KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN KONSTRUKSI GEDUNG SANITASI DAN PERAWATAN SMK NEGERI 1 SEYEGAN. S1 thesis, Universitas Negeri Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
1. Cover.pdf

Download (916kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. Abstrak.pdf

Download (217kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. BAB I.pdf

Download (243kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. BAB II.pdf

Download (524kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. BAB III.pdf

Download (448kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB IV.pdf

Download (895kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB V.pdf

Download (224kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. Daftar pustaka.pdf

Download (238kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. Lampiran.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang bertujuan untuk mengetahui: (1) proses pengembangan modul mata pelajaran Gambar Teknik, dan (2) kualitas kelayakan bahan ajar modul mata pelajaran Gambar Teknik untuk siswa Kelas X Kompetensi Keahlian Konstruksi Gedung Sanitasi dan Perawatan SMK Negeri 1 Seyegan. Penelitian pengembangan ini mengadaptasi model pengembangan 4D (Four- D) Thiagarajan yang dimodifikasi. Pada penelitian ini dilakukan empat tahapan sebagai berikut: pendefinisian (define), perancangan (design), pengembangan (develop), dan penyebaran (disseminate). Instrumen yang digunakan berupa angket untuk menguji kelayakan media pembelajaran. Angket divalidasi oleh dosen ahli materi, dosen ahli media, dan uji coba pengembangan oleh siswa. Hasil pengembangan didapatkan: (1) prosedur pembuatan modul pembelajaran Gambar Teknik melalui tahap: pendefinisian (menganalisis kebutuhan modul), perancangan (pengumpulan referensi materi, menyusun modul), pengembangan (validasi produk dan uji coba pengembangan), dan penyebarluasan (penyebaran produk), (2) modul pembelajaran Gambar Teknik yang dikembangkan menurut penilaian ahli materi memperoleh skor 3,44 dengan kategori sangat layak, penilaian ahli media memperoleh skor 3,29 dengan kategori sangat layak, dan dan menurut pengguna (siswa) sebanyak 34 orang diperoleh sebanyak 18 responden dengan persentase sebesar 52,94% masuk kategori layak.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: penelitian dan pengembangan, Four-D, modul gambar teknik
Subjects: Teknik & Teknologi > Teknik Sipil dan Perencanaan
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Pendidikan > Pendidikan Teknik Sipil dan Perencanaan
Depositing User: Perpustakaan FT
Date Deposited: 12 Sep 2019 07:33
Last Modified: 12 Sep 2019 07:33
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/65845

Actions (login required)

View Item View Item