TINGKAT KESEGARAN JASMANI SISWA KELAS V DI SD NEGERI 1 BANCAR TAHUN AJARAN 2017/2018

Kusuma, Agung Sapto (2018) TINGKAT KESEGARAN JASMANI SISWA KELAS V DI SD NEGERI 1 BANCAR TAHUN AJARAN 2017/2018. S1 thesis, Fakultas Ilmu Keolahragaan.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berangkat dari permasalahan belum diketahui status tingkat kebugaran jasmani siswa kelas V SD Negeri 1 Bancar Purbalingga. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kesegaran jasmani siswa kelas V SD Negeri 1 Bancar Purbalingga. Penelitian ini termasuk penelitian deskritif kuantitatif. Teknik dan Instrumen Pengambilan data menggunakan TKJI (Tes Kesegaran Jasmani Indonesia) tahun 2010 untuk anak umur 10-12 tahun. Subyek yang digunakan dalam peneliti ini adalah Siswa Kelas V SD Negeri 1 Bancar Purbalingga, yang berjumlah 25 siswa. Analisis data menggunakan teknik analisis stastik deskriptif dengan presentase Hasil penelitian menunjukkan data kebugaran jasmani siswa usia 10-12 tahun sek olah dasar negeri 1 bancar berada pada kategori kurang sekali dengan presentase sebesar 29%, kategori kurang presentase 63%, kategori sedang presentase sebesar 8%, kategori baik dengan presentase sebesar 0%, kategori baik sekali dengan presentase sebasar 0%.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Tes Kebugaran Jasmani Indonesia, siswa putra dan putri usia 10-12 tahun
Subjects: Olahraga
Olahraga > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Jasmani Sekolah Dasar
Depositing User: Perpustakaan FIK
Date Deposited: 23 Aug 2018 02:41
Last Modified: 30 Jan 2019 16:54
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/58570

Actions (login required)

View Item View Item