TINGKAT PENGETAHUAN GURU PENDIDIKAN JASMANI TERHADAP PENJAS ADAPTIF DI SEKOLAH DASAR NEGERI INKLUSI SE-KECAMATAN JETIS KOTA YOGYAKARTA

Fitria, Indah Rachmah (2021) TINGKAT PENGETAHUAN GURU PENDIDIKAN JASMANI TERHADAP PENJAS ADAPTIF DI SEKOLAH DASAR NEGERI INKLUSI SE-KECAMATAN JETIS KOTA YOGYAKARTA. S1 thesis, Fakultas Ilmu Keolahragaan.

[img]
Preview
Text
fulltext_indah rachmah fitria_17604224001.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian skripsi ini memiliki tujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan guru pendidikan jasmani terhadap penjas adaptif di sekolah dasar negeri inklusi se- kecamatan jetis kota yogyakarta. Penelitian skripsi ini menggunakan desain penelitian dengan deskriptif kuantitatif dengan memakai metode survey dan teknik dalam pengumpulan data menggunakan kuesioner(angket), Subjek yang digunakan dalam penelitian ini adalah beberapa guru pendidikan jasmani yang berada di sekolah dasar negeri inklusi di kecamatan jetis kota yogyakarta yang berjumlah 5 guru pendidikan jasmani. Pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan instrumen penelitian berbentuk beberapa soal dan memiliki alternatif jawaban benar salah, sedangkan untuk perhitungan data akhir menggunakan bantuan program Microsoft excel dan SPSS 25.0 dengan data presentase. Hasil penelitian skripsi ini menunjukkan bahwa diketahui tingkat pengetahuan guru pendidikan jasmani terhadap penjas adaptif di Sekolah Dasar Negeri Inklusi se- Kecamatan Jetis Kota Yogyakarta yang masuk pada kategori sangat tinggi sebesar 0 % (0 orang), pada kategori tinggi sebesar 40 % (2 orang), pada kategori cukup sebesar 20 % (1 orang), kategori kurang sebesar 40% (2 orang) dan kategori sangat kurang sebesar 0 % (0 guru).

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: Dosen Pembimbing: Dr. Sugeng Purwanto, M.Pd.
Uncontrolled Keywords: pendidikan jasmani adaptif
Subjects: Olahraga > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Pendidikan > Pra Sekolah dan Sekolah Dasar > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Jasmani Sekolah Dasar
Depositing User: Perpustakaan FIK
Date Deposited: 21 Jan 2021 04:38
Last Modified: 21 Jan 2021 04:38
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/57865

Actions (login required)

View Item View Item