PENGARUH VARIASI PERBANDINGAN JUMLAH PREKURSOR Cd/S TERHADAP KARAKTERISTIK KADMIUM SULFIDA YANG DISINTESIS MELALUI METODE SOLVOTERMAL

Sari, Wulan (2010) PENGARUH VARIASI PERBANDINGAN JUMLAH PREKURSOR Cd/S TERHADAP KARAKTERISTIK KADMIUM SULFIDA YANG DISINTESIS MELALUI METODE SOLVOTERMAL. S1 thesis, UNY.

[img] Text
PENGARUH_VARIASI_PERBANDINGAN_JUMLAH_PREKURSOR_Cd.docx

Download (11kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh variasi perbandingan jumlah prekursor Cd/S terhadap karakter material Kadmium sulfida. Penelitian ini menggunakan metode solvotermal dengan perbandingan mol bahan Cd(N03)2.4HZ0: (NHZ)2CS: C.'ZH;OH : NH4OH adalah X : Y : 3,289 : 104.802 deni;an perbandingan X/Y : 0,33, 0,5, 1, 2, 3. Sintesis dilakukan dengan mereaksikan semua bahan dalam Teflon dan distirer selama l jam kemudian dipanaskau pada suhu 17G"C selama 3 jam dalam bomb hidrotermal. Hasil sintesis disaring dan dicuci dengan etanol Karakterisasi dilakuican dengan X-Ray Diffraction (XRD) pada daerah 2H= 5° - 60° dan Spektrofometer UV-Vis pada daerah 350-600 cm-1. Kesimpulan dari penelitian ini adalah Semakin tinggi jumlah prekursor Cd/S maka kristalinitasnya semakin meningkat. Semua material Kadmium sulfida yang dihasilkan mempunyai bentuk struktur campuran heksagonal dan kubik. Spektrofotometer menunjukkan bahwa material Kadmium sulfida mempunyai serapan padK panjang gelombang rr.uksimum 534,5, 535, 536,5 nm

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Jurusan Pendidikan Kimia > Kimia
Depositing User: Jurusan Kimia
Date Deposited: 12 Sep 2012 15:05
Last Modified: 29 Jan 2019 16:11
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/5384

Actions (login required)

View Item View Item