HIDRASI SENYAWA Ca1-xSrxAl2O4

Septiani, - (2017) HIDRASI SENYAWA Ca1-xSrxAl2O4. S1 thesis, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNY.

[img]
Preview
Text
BAB 1 SKRIPSI Septiani.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Monokalsium Aluminat (CA) merupakan fasa utama dalam calcium aluminate cements (CAC). Padatan Ca1 -xSrxAl2O4 dapat terbentuk jika material semen terselit logam Sr. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari reaksi hidrasi dan karakter senyawa Ca1 -xSrxAl2O4 hasil hidrasi. Tahapan yang dilakukan dalam penelitian ini meliputi reaksi hidrasi senyawa Ca1 -xSrxAl2O4 dengan air dan karakterisasi senyawa menggunakan scanning electron microscopy (SEM-EDX), termogravimetri analisis (TGA-DSC), XRay Diffraction (XRD) dan spektroskopi inframerah (FTIR). Hasil analisis XRD menunjukkan bahwa telah terjadi reaksi hidrasi pada senyawa Ca1 -xSrxAl2O4 membentuk Ca3(1 -x)Sr3xAl2(OH)12 dan AH3, yang dibuktikan dengan adanya dekomposisi AH3 pada suhu 250 - 281C dan Ca3(1 - x)Sr3xAl2(OH)12 pada suhu 680-805C. Reaksi hidrasi yang telah terjadi juga ditunjukkan oleh ikatan antar atom dalam analisis FTIR serta analisis permukaan pada SEM-EDX.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Jurusan Pendidikan Kimia > Kimia
Depositing User: Admin Kimia FMIPA
Date Deposited: 29 Aug 2017 07:05
Last Modified: 30 Jan 2019 15:02
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/52595

Actions (login required)

View Item View Item