LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SEMESTER KHUSUS 2016 LOKASI PPL TK ABA PENDEKAN, TIRTORAHAYU, GALUR, KULON PROGO

Ayu Aprilia, Ayu Aprilia (2016) LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SEMESTER KHUSUS 2016 LOKASI PPL TK ABA PENDEKAN, TIRTORAHAYU, GALUR, KULON PROGO. Project Report. LPPMP, Universitas Negeri Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
AYU APRILIA.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) merupakan wahana bagi mahasiswa untuk melatih meningkatkankualitas diri dalam hal pembelajaran di sekolah. Praktik pengalaman lapangan nyata tentang proses belajar mengajar. Dengan kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) ini diharapkan mahasiswa memiliki bekal untk mengembangkan diri sebagai tenaga kependidikan yang profesional. Salah satu tempat lokasi yang menjadi sasaran tempat pelaksaan program Praktik Pengalaman Lapangan PPL pada semester khusus tahun 2016 ini adalah di TK ABA Pendekan, Tirtorahayu, Galur, Kulon Progo.adapun kegiatan yang dilaksanakan oleh mahasiswa selama pelaksanaan Pelaksaan Pengalaman Lapangan (PPL) meliputi praktik mengajar baik terbimbing maupun mandiri. Pelaksaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) di laksanakan pada tanggal 15 Juli 2016 sampai 15 September 2016. Praktik mengajar dilakukan pada dua kelas yaitu kelompok A dan kelompok B dengan jumlah mengajar 6 kali pertemuan. Secara umum program Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) yang telah direncanakan sudah berjalan dengan baik walaupun ada beberapa program menapat hambatan tetapi mahasiswa dapat menangani hambatan tersebut dengan baik. Dari Program Praktik Pengalaman Lapangan dapat menjadi landasan bagi mahasiswa meningkatkan kompetensi dalam dunia pendidikan.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : PPL, TK ABA Pendekan, Pendidikan Anak Usia Dini
Subjects: LPPMP
Divisions: LPPMP - Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan
Depositing User: LPPMP
Date Deposited: 12 Jul 2017 03:17
Last Modified: 01 Oct 2019 11:33
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/50697

Actions (login required)

View Item View Item