Widyastuti, Purbani TEKS POP DAN STUDI GENDER. -.
|
Text
Teks_Pop_dan_Studi_Gender.pdf Download (5MB) | Preview |
Abstract
Studi gender di Indonesia pada umumnya masih kurang bergerak di dataran ideologis. Apalagi yang menyangkut budaya massa. Meskipun pengkajian gender terhadap aparat-aparat ideologi (Althuser) sudah mulai dilakukan. studi mengenai karya dan teks pop masih helurndigarap secara serius. Hal ini mungkin disebabkan masih kuatnya anggapan bahwa yang dikategorikan karya budaya adalah karya yang adiluhung dan serius sernata. Sementara itu karya pop memiliki sifat-sifat khusus yang membuat genre ini semakin problematis. Beberapa di antara sifat khusus tersebut adalah: pembaca atau penikmatnya bersifat massal. kuatnya pengaruh kepentingan bisnis dalampenciptaannya.formulasinya cenderung instant, potensinya besar untuk menyebarkan ideologi bawah sadar don seka/igus untuk mengkonstruksi subjekJivitas. termasuk di dalamnya subjekJivitas gender. Tulisan ini memaparkan heberapa argumen mengapa dengan demildan studi tentang karya dan teks pop perlu dilakukan secara serius dalam rangka memahami hahwa kansep serla subjekJivitas gender masyarakat kebanyakan telah secara terus menerus terbentuk oleh teks-teks ini.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Perpustakaan |
Divisions: | Perpustakaan |
Depositing User: | Users 93 not found. |
Date Deposited: | 04 Sep 2012 16:26 |
Last Modified: | 04 Sep 2012 16:26 |
URI: | http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/4938 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |