LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II / MAGANG III DI SLB AUTIS CITRA MULIA MANDIRI Dusun Samberembe, Desa Selomartani, Kec. Kalasan, Kab. Sleman.

Saraswati Devi, Saraswati Devi (2016) LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II / MAGANG III DI SLB AUTIS CITRA MULIA MANDIRI Dusun Samberembe, Desa Selomartani, Kec. Kalasan, Kab. Sleman. Project Report. LPPMP, Universitas Negeri Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
SARASWATI DEVI 13103241051.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Bagi seorang mahasiswa, praktik pengalaman mengajar merupakan sebuah keharusan. Praktik pengalaman mengajar merupakan suatu kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa sebagai calon pendidik, sehingga mampu memperoleh pengalaman secara nyata dan tertanamnya etos kerja yang baik. Dewasa ini, masih ditemukan banyaknya pendidik yang kurang berkompeten dalam pelaksanaan proses pembelajaran, hal tersebut dikarenakan kurangnya pengalaman dan kemampuan pemahaman teori mengajar. Oleh karena itu, Praktik Pengalaman mengajar dalam Program PPL/Magang III wajib untuk diikuti oleh mahasiswa kependidikan Universitas Negeri Yogyakarta. Kegiatan yang telah dilaksanakan dalam Praktik Pengalaman mengajar meliputi penyusunan RPP, praktek mengajar, evaluasi, serta kegiatan lainnya yang diselenggarakan di sekolah. Praktek mengajar terbimbing dimulai dari 1 hingga 8 September 2016, dilakukan sebanyak 6 kali pertemuan yaitu dengan satu subjek yang bernama Arya Ramadhani yang duduk di kelas X SMALB. Program kegiatan PPL ini membuat booklet kamus kerja yang berjudul, “Cara Menggoreng Kerupuk Udang” untuk anak autis kelas X SMALB. Booklet ini berisi gambar yang menjadi panduan bagi anak autis untuk menggoreng kerupuk udang secara mandiri.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: PPL, SLB Autis Citra Mulia Mandiri, Booklet
Subjects: LPPMP
Divisions: LPPMP - Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan
Depositing User: LPPMP
Date Deposited: 11 Jan 2017 02:15
Last Modified: 01 Oct 2019 11:40
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/45672

Actions (login required)

View Item View Item