ENGARUH SENAM OTAK TERHADAP TINGKAT KREATIVITAS MEMAINKAN SIMPAI SANTRI TPA ISTIQOMAH KARANGGAYAM SLEMAN

Aulia Rahmat Wibowo (2012) ENGARUH SENAM OTAK TERHADAP TINGKAT KREATIVITAS MEMAINKAN SIMPAI SANTRI TPA ISTIQOMAH KARANGGAYAM SLEMAN. S1 thesis, FIK.

[img] Text
abstrak 5.doc

Download (28kB)
Official URL: http://www.pjkr_uny.com

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh senam otak terhadap tingkat kreativitas siswa memainkan simpai di TPA Istiqomah Karanggayam Sleman. Desain penelitian ini adalah penelitian eksperimen menggunakan The Pretest- Postest Control Group Design dengan menggunakan treatment. Populasi penelitian ini adalah santri TPA Istiqomah Karanggayam sebanyak 18 orang dan kelompok kontrol sebanyak 10 orang. Instrumen yang digunakan adalah tes kreativitas memainkan simpai memiliki reliabilitas sebesar 0.332 dan validitas menggunakan content validity. Instrumen dikatakan valid karena telah menyelidiki faktor-faktor yang terdapat pada kreativitas. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dan pengujian hipotesis menggunakan ANACOVA. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan antara data kelompok eksperimen dengan kelompok kontrol sebesar 4.916. Sehingga disimpulkan terdapat pengaruh positf senam otak terhadap tingkat kreativitas santri TPA Istiqomah Karanggayam. Kata kunci: senam otak, kreativitas, simpai

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Olahraga
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Olahraga > Pendidikan Jasmani, Kesehatan Dan Rekreasi (PJKR)
Depositing User: Admin PKR FIK
Date Deposited: 20 Mar 2015 03:31
Last Modified: 29 Jan 2019 15:58
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/4395

Actions (login required)

View Item View Item