LAPORAN PPL INDIVIDU ANALISIS KORELASI SERTIFIKASI GURU TERHADAP HASIL UJIAN NASIONAL SMP NEGERI DI KOTA YOGYAKARTA TAHUN 2014

Dodhy Hyronimus Ama Longg, Dodhy Hyronimus Ama Longg (2014) LAPORAN PPL INDIVIDU ANALISIS KORELASI SERTIFIKASI GURU TERHADAP HASIL UJIAN NASIONAL SMP NEGERI DI KOTA YOGYAKARTA TAHUN 2014. Project Report. LPPMP, Universitas Negeri Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (102kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Kata Pengantar dan Daftar Isi.pdf

Download (245kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (133kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK dan ISI - ANALISIS KORELASI SERTIFIKASI GURU.pdf

Download (429kB) | Preview

Abstract

Dampak dari adanya sertifikasi guru menyebar ke seluruh aspek pendidikan, mulai dari kualitas pendidikan, input pendidikan, proses pendidikan, hingga output pendidikan yang lebih spesifik terlihat pada hasil ujian nasional. Dibandingkan dengan jumlah guru tersertifikasi pada tahun sebelumnya (tahun 2013), jumlah guru tersertifikasi tahun ini (tahun 2014) di Kota Yogyakarta terbilang meningkat. Meningkatnya jumlah guru yang tersertifikasi ini apakah dapat berdampak baik pada pendidikan di Yogyakarta atau sebaliknya ? terkhusus pada jenjang pendidikan menengah pertama, peningkatan jumlah guru terlihat sangat signifikan. Oleh sebab itu akan dianalisi apakah ada korelasi positif sertifikasi guru terhadap hasil Ujian Nasional Sekolah Menengah Pertama Negeri di Kota Yogyakarta.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: analisis, sertifikasi guru, ujian nasional
Subjects: LPPMP
Divisions: LPPMP - Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan
Depositing User: LPPMP
Date Deposited: 25 Jul 2016 07:57
Last Modified: 01 Oct 2019 11:59
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/37455

Actions (login required)

View Item View Item