Ronjasman, Ronjasman (2016) ANALISIS BUTIR SOAL UJIAN TEORI KEJURUAN KELAS XI JURUSAN TEKNIK PEMESINAN SMKN 2 DEPOK SLEMAN. S1 thesis, UNY.
|
Text
Ronjasman 11503249012.pdf Download (8MB) | Preview |
Abstract
ANALISIS BUTIR SOAL UJIAN TEORI KEJURUAN KELAS XI JURUSAN TEKNIK PEMESINAN SMKN 2 DEPOK SLEMAN Oleh: Ronjasman NIM 11503249012 ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kualitas Soal UAS Teori Kejuruan Kelas XI Semester Genap Jurusan Teknik Pemesinan SMKN 2 DEPOK SLEMAN Tahun Ajaran 2014/ 2015. Kegiatan analisis meliputi validitas butir soal, reliabilitas soal, tingkat kesukaran butir soal, daya beda butir soal . Penelitian ini menggunakan jenis penelitian diskriptif kuantitatif.Responden dalam penelitian adalah siswa kelas XI-TP B yang mengerjakan soal teori kejuruan berjumlah 30 siswa. Metode pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi. Analisis butir soal menggunakan metode teori klasik. Hasil penelitian menunjukan bahwa dari 50 butir soal, kategori valid sejumlah 18 butir dan 32 butir dalam kategori invalid. Indeks reliabilitas soal sebesar 0,37 atau dalam kategori rendah. Tingkat kesukaran, kategori sukar sejumlah 5 butir, kategori sedang sejumlah 11 butir dan kategori mudah sejumlah 34 butir. Daya beda, kategori baik sejumlah 8 butir dan kategori tidak baik sejumlah 42 butir. Kata Kunci: Analisis butir soal, Teori klasik
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | Teknik & Teknologi > Teknik Mesin |
Divisions: | Fakultas Teknik (FT) > Pendidikan > Pendidikan Teknik Mesin |
Depositing User: | Perpustakaan FT |
Date Deposited: | 02 Jun 2016 00:42 |
Last Modified: | 30 Jan 2019 09:26 |
URI: | http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/33634 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |