Dhanang Suwidagdho, Dhanang Suwidagdho (2015) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. Project Report. LPPMP, Universitas Negeri Yogyakarta.
|
Text
Laporan PPL BK Dhanang.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstract
Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Bimbingan dan Konseling di sekolah merupakan salah satu kegiatan kuliah yang bersifat intrakulikuler. Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka meningkatkan keterampilan, pemahaman dan sinkronisasi antara ilmu yang dipelajari di kampus terhadap kondisi real di lapangan. Kegiatan PPL dilaksanakan mulai tanggal 10 Agustus hingga 12 September 2015. Namun pada praktiknya, PPL sudah diawali pada bulan maret berupa pengambilan data siswa dan observasi kondisi sekolah. Kegiatan PPL ini diselenggarakan d SMK N 3 Kasihan yang meliputi penyusunan program kerja, pelaksanaan layanan BK dan pembuatan laporan. Materi praktik Bimbingan dan Konseling di sekolah mengacu pada kerangka kerja teoritik atau program kerja di sekolah tempat praktik. Terdapat empat komponen program yang di rencanakan yakni pelayanan dasar, pelayanan responsif, perencanaan individual serta dukungan sistem. Program yang telah dilaksanakan adalah pelayanan dasar, pelayanan responsif dan perencanaan individual.
Item Type: | Monograph (Project Report) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pelaksanaan, PPL, BK, SMK N 3 Kasihan |
Subjects: | LPPMP |
Divisions: | LPPMP - Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
Depositing User: | LPPMP |
Date Deposited: | 28 Apr 2016 06:07 |
Last Modified: | 01 Oct 2019 11:47 |
URI: | http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/32148 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |