ANALISIS PERMAINAN CUK DALAM MUSIK KERONCONG DAN PENERAPANNYA PADA LANGGAM JAWA DI ORKES KERONCONG BUNGA NIRWANA WONOSARI

Nurcahyo, Dwi Fendhi (2015) ANALISIS PERMAINAN CUK DALAM MUSIK KERONCONG DAN PENERAPANNYA PADA LANGGAM JAWA DI ORKES KERONCONG BUNGA NIRWANA WONOSARI. S1 thesis, Universitas Negeri Yogyakarta.

[img] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan permainan cuk dalam musik keroncong dan penerapannya pada langgam jawa. Permasalahan yang dibahas dalam penelitian ini adalah analisis permainan cuk dalam musik keroncong dan penerapannya pada langgam jawa. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, untuk mendiskripsikan permainan cuk dalam musik keroncong dan penerapannya pada langgam jawa. Pengumpulan data dilakukan melalui, 1) Observasi; 2) Wawancara; 3) Dokumentasi. Untuk menguji keabsahan data penelitian ini menggunakan triangulasi teknik. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan diperoleh suatu kesimpulan sebagai berikut; permainan cuk dalam irama keroncong terbagi menjadi 4 pola irama, yaitu 1) irama kotekan; 2) irama engkel; 3) irama dobel; 4) irama kopyok yang terdapat lima variasi didalamnya. Selanjutnya pada langgam jawa menerapkan dua pola irama yaitu 1) Irama engkel; 2) irama dobel dengan patokan nibo ngeng. Dalam permainannya lebih mengacu pada mood dan skill dari masing-masing pemain.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Analisis, Permainan, Cuk, Keroncong, Langgam Jawa
Subjects: Seni dan Budaya > Seni Musik
Divisions: Fakultas Bahasa, Seni dan Budaya (FBSB) > Pendidikan Seni Musik
Depositing User: Admin Pendidikan Seni Musik FBS
Date Deposited: 08 Oct 2015 09:40
Last Modified: 30 Jan 2019 03:49
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/26745

Actions (login required)

View Item View Item