MENELADANI NABI MUHAMMAD SAW. DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI

Marzuki (2008) MENELADANI NABI MUHAMMAD SAW. DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI. Humanika Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum, 8 (1). ISSN 1412-1271

[img]
Preview
Text
9._Meneladani_Nabi_Muhammad_Saw._dalam_Kehidupan_Sehari-hari.pdf

Download (70kB) | Preview

Abstract

Meneladani Nabi Muhammad Saw. adalah salah satu cara untuk berakhlak kepadanya. Semua ini merupakan konsekuensi logis dari iman akan adanya Nabi Muhammad Saw. sebagai Rasulullah. Beriman kepada Rasulullah adalah meyakini dan memercayai dengan sepenuh hati bahwa Allah Swt. memilih di antara manusia untuk dijadikan rasul-Nya untuk menyampaikan wahyu-wahyu-Nya kepada umat manusia. Meneladani Nabi Muhammad Saw. dalam kehidupan sehari-hari harus dimulai dengan mengetahui apa saja sifat-sifat yang dimilikinya dan bagaimana perilakunya dalam kehidupan sehari-hari. Alquran dan Sunnah/Hadits, sebagai dua sumber utama ajaran Islam, memberikan informasi yang lengkap tentang semua sifat dan perilaku Nabi Muhammad Saw. Dengan menjadikan kedua sumber ajaran ini sebagai landasan utama dalam sikap dan perilaku kita, berarti kita benar-benar telah meneladani Nabi Muhammad Saw. dalam kehidupan kita sehari-hari.

Item Type: Article
Subjects: Ilmu Sosial > Kewarganegaraan dan Hukum
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial, Hukum dan Ilmu Politik (FISHIPOL) > Pendidikan Kewarganegaraan dan Hukum
Depositing User: Dr. Marzuki, M.Ag.
Date Deposited: 24 Jul 2012 02:24
Last Modified: 26 Oct 2015 07:34
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/2597

Actions (login required)

View Item View Item