Rohmah, Gina Fadila (2010) MANCOVA (Multivariate Analysis of Covariance) SATU ARAH DAN PENERAPANNYA DALAM BIDANG PENDIDIKAN. S1 thesis, UNY.
|
Text
Skripsi_7.pdf Download (62kB) | Preview |
Abstract
Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk menjelaskan langkah-langkah pengujian dan asumsi-asumsi dari MANCOVA satu arah, serta penerapan MANCOVA satu arah dalam bidang pendidikan. MANCOVA satu arah bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan perlakuan terhadap sekelompok variabel dependen setelah disesuaikan dengan pengaruh variabel konkomitan.Variabel konkomitan merupakan variabel yang tidak dapat dikendalikan, tetapi sangat berpengaruh terhadap variabel dependen yang diamati. MANCOVA satu arah dapat digunakan untuk pengujian dalam berbagai bidang, dengan variabel konkomitan yang mempengaruhi beberapa variabel dependen. Metode pendekatan yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah dengan menggunakan ANCOVA satu arah. Perbedaan ANCOVA satu arah dengan MANCOVA satu arah terdapat pada banyaknya variabel dependen yang diamati. Statistik uji yang digunakan dalam MANCOVA satu arah adalah Wilk’s Lambda yang dirumuskan Λ
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Matematika > Matematika |
Depositing User: | Editor Pendidikan Matematika |
Date Deposited: | 20 Jul 2012 05:58 |
Last Modified: | 29 Jan 2019 14:59 |
URI: | http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/2470 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |