MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MAHASISWA PADA MATA KULIAH SALESMANSHIP MELALUI METODE PEMBERIAN TUGAS

Sulistyowati, Raya (2015) MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MAHASISWA PADA MATA KULIAH SALESMANSHIP MELALUI METODE PEMBERIAN TUGAS. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Ekonomi FE UNY "Profesionalisme Pendidik dalam Dinamika Kurikulum Pendidikan di Indonesia pada Era MEA".

[img]
Preview
Text
21 Raya Sulistyowati.pdf

Download (432kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa melalui metode pemberian tugas. Penelitian ini didasari dari output hasil belajar mahasiswa pada mata kuliah salesmanship yang kurang optimal Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subjek penelitian ini adalah mahasiswa Pendidikan Tata Niaga 2012 kelas A yang berjumlah 40 mahasiswa. Teknik pengumpulan data dilakukan dalam bentuk lembar observasi dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dalam bentuk deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menyimpulkan pada siklus I peningkatan aktivitas dosen sebesar 83 persen, peningkatan penilaian mahasiswa 83 persen dan kemampuan berpikir kritis mahasiswa 75 persen. Pada siklus II terdapat peningkatan aktivitas dosen mencapai 92 persen, aktivitas mahasiswa 92 persen dan kemampuan berpikir mahasiswa 92 persen. Berdasarkan analisis data siklus maka penelitian tindakan ini berhasil, melalui metode pemberian tugas dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa.

Item Type: Article
Subjects: Prosiding > Seminar Nasional Pendidikan Ekonomi FE UNY
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: Admin Pendidikan Ekonomi FE
Date Deposited: 02 Jul 2015 00:39
Last Modified: 03 Jul 2015 01:27
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/21904

Actions (login required)

View Item View Item