MINAT SISWI TERHADAP PEMBELAJARAN ANSAMBEL STRING DI SMA STELLA DUCE 2 YOGYAKARTA

GuruSinga, Mikhael Elyakim (2014) MINAT SISWI TERHADAP PEMBELAJARAN ANSAMBEL STRING DI SMA STELLA DUCE 2 YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Negeri Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
Mikhael Elyakim GuruSinga 06208241032.pdf

Download (890kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui berapa minat siswa terhadap ektrakurikuler ansambel string di SMA Stella Duce 2 Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan angket. Subjek penelitian ini adalah siswa SMA Stella Duce 2 Yogyakarta yang berjumlah 53 siswa. Pengambilan sampel tidak secara acak, karena jumlah siswa tidak lebih dari 100 siswa, jadi jumlah siswa seluruhan 53 yang di ambil. Objek penelitian ini terdiri atas dua variabel, yaitu variable terikat adalah keterampilan Jumalah siswa SMA Stella Duce 2 Yogyakartadan variable bebas adalah minat siswa dalam ansambel string di SMA Stella Duce 2 Yogyakarta. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Stella Duce 2 Yogyakarta pada bulanmaret Febuari 2014.Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah menggunakan angket yang diambil 53 siswa. Bentuk skala yang mengacup ada pernyataan minat tidaknya siswa dalam pembelajar anansambel string.Teknik analisis data yang digunakan penelitian ini adalah teknik analisis diskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kecenderungan minat siswa dalam pembelajar anansambel string pada kategori sedang sebesar 94,3%.Hal ini berarti minat siswa dalam mengikuti pembelajaran ansambel string sudah cukup baik yang dapat dilihat pula dengan jumlah peserta yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler ansambel string lebih banyak dibandingkan ekstrakurikuler lainnya. Minat sisw adalam pembelaj aranansambel string dapat dijelaskan pada tiga indicator yaitu indicator kemauan, indicator berapa besar minat dan indicator pemaknaan. Kecenderungan indicator kemauan pada kategori sedang sebesar 60,4% dapat dilihat dari banyaknya jumlah siswa yang mau mengikuti ekstrakulikul asansambel string, kecenderungan indicator berapa besar minat pada kategori sedang sebesar 79,2% hal ini dapat dilihat dalam kegiatan ekstrakulikuler banyak siswa yang aktif bertanya apa bila ada yang belum mereka pahami, dan kecenderungan indicator pemaknaan pada kategori sedang sebesar 90,60% hal ini dapat dilihat dari banyak dari siswa merasa senang dan puas dalam mengikuti ekstrakulikuker ansambel string.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Minat siswa dan pembelajaran ansambel string
Subjects: Seni dan Budaya > Seni Musik
Divisions: Fakultas Bahasa, Seni dan Budaya (FBSB) > Pendidikan Seni Musik
Depositing User: Admin Pendidikan Seni Musik FBS
Date Deposited: 28 May 2015 02:27
Last Modified: 29 Jan 2019 22:58
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/19622

Actions (login required)

View Item View Item