PENINGKATAN DISIPLIN DIRI MELALUI PELATIHAN SELFMANAGEMENT PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 PLERET

Risma Ardiany, Risma (2015) PENINGKATAN DISIPLIN DIRI MELALUI PELATIHAN SELFMANAGEMENT PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 PLERET. S1 thesis, Fakultas Ilmu Pendidikan.

[img] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (37MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan disiplin diri melalui pelatihan self management pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Pleret. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan (Action Research) dengan subyek penelitian siswa kelas X SMA Negeri 1 Pleret yang berjumlah 7 siswa. Metode pemilihan subyek yang digunakan adalah purposive. Teknik pengambilan data berdasarkan observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data adalah pedoman observasi, pedoman wawancara, dan pedoman dokumentasi. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan pengolahan data kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelatihan self management yang dilakukan melalui self monitoring, self identification, dan treatment, dapat meningkatkan disiplin diri siswa SMA Negeri 1 Pleret. Peningkatan ini ditunjukkan melalui adanya perbedaan perilaku disiplin diri antara sebelum dengan sesudah diberikan pelatihan self management. Kata kunci : disiplin diri, pelatihan self management.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Pendidikan > Psikologi Pendidikan dan Bimbingan
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi (FIPP) > Bimbingan dan Konseling
?? ppb ??
Depositing User: Admin Psikologi Pendidikan dan Bimbingan FIP
Date Deposited: 08 Apr 2015 07:35
Last Modified: 29 Jan 2019 20:26
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/15635

Actions (login required)

View Item View Item