Ari Purnawan, M.Pd., M.A (2011) WHAT WORD CONCORDANCES OFFER TO FOREIGN LANGUAGE TEACHERS. Cakrawala Pendidikan Edisi November 2009.
|
Text
10Artikel_CP_Ari_Purnawan_EDIT.pdf Download (279kB) | Preview |
Abstract
Manfaat Word Concordance bagi Guru Bahasa. Sampai saat ini analisis corpus dan mesin concordance sudah banyak digunakan di negara-negara pengguna bahasa Inggris, meskipun di Indonesia belum banyak dikenal dan digunakan dalam pembelajaran bahasa dan penelitian linguistik. Artikel ini membahas manfaat analisis concordance dalam pembelajaran bahasa Inggris atau bahasa asing lainnya, terutama bagi pembelajar Indonesia. Manfaat yang dapat diambil dari analisis ini adalah bahwa pembelajar dapat mengetahui bagaimana sebuah kata digunakan dan membandingkan penggunaan kata tersebut olehnya dengan penggunaan oleh penutur asli. Dengan cara ini, pembelajar dapat mengetahui apakah penggunaan kata tersebut sudah alamiah dan tepat atau belum. Dengan bantuan analisis ini, belajar struktur kalimat, frasa, kolokasi, dan diksi menjadi lebih mudah dan tepat karena rujukan yang diambil adalah penggunaan bahasa yang nyata. Untuk pengembang bahan pelajaran, cara ini menyediakan data untuk pemilihan kata yang sesuai, daftar kata yang paling sering dipakai oleh pengguna, dan cara penggunaannya. Kata kunci: corpus analysis, concordance
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | LPPMP |
Divisions: | LPPMP - Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan |
Date Deposited: | 04 Jul 2012 03:13 |
Last Modified: | 02 Oct 2019 02:05 |
URI: | http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/1531 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |