Sakti, Sonni Permana (2014) EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH (PROBLEM SOLVING) DALAM SETTING PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBER HEAD TOGETHER (NHT) DITINJAU DARI PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMP. S1 thesis, UNY.
|
Text
SKRIPSI SONNI PERMANA SAKTI (08301244030).pdf Download (5MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuanuntukmengetahuiefektivitas model pembelajarandenganpendekatanpemecahanmasalah (problem solving) dalamsetting pembelajarankooperatiftipeNumber Head Together (NHT) sertamengetahuimanakah yang lebihefektifantarapembelajarandenganpendekatanpemecahanmasalah (problem solving)dalamsetting pembelajarankooperatiftipeNumber Head Together (NHT) danpembelajarandenganmetodekonvensionalditinjaudarikemampuanpemahamankonsepdankomunikasimatematissiswa. Jenispenelitianiniadalahpenelitianeksperimensemu.Populasipenelitianiniadalahpesertadidikkelas IX SMP N 1 PrambananSlemantahunajaran 2013/2014 yang terdiridari 4kelas.Dari 4 kelastersebutdipilih 2 kelassecaraacak, terpilihkelas IX C sebagaikelaskontrol yang menerapkanpembelajaran model konvensionaldankelas IX D sebagaikelaseksperimen yang menerapkanpembelajarandenganpendekatanpemecahanmasalah (problem solving) dalamsetting pembelajarankooperatiftipeNumber Head Together (NHT). Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes kemampuanpemahamankonsepdankomunikasimatematis berupa pretest dan posttestberbentukuraiansertalembarobservasiketerlaksanaanpembelajaran. Ujihipotesismenggunakanujitdengankriteriakeefektifanjika rata-rata nilaiposttest pesertadidik minimal mencapai KKM, yaitu 74. Berdasarkanujihipotesismenggunakantarafsignifikansi 5% dapatdisimpulkanbahwa: 1) pembelajarandenganpendekatanpemecahanmasalah (problem solving) dalamsetting pembelajarankooperatiftipeNumber Head Together (NHT) efektifditinjaudarikemampuanpemahamankonsepdankomunikasimatematissiswa;2) model pembelajaran konvensionaltidakefektif ditinjau dari kemampuanpemahaman konsep dankomunikasimatematissiswa; 3) pembelajarandenganpendekatanpemecahanmasalah (problem solving) dalamsetting pembelajarankooperatiftipeNumber Head Together (NHT) lebihefektifdibandingkandengan model pembelajarankonvensionalditinjaudarikemampuanpemahamankonsepdankomunikasimatematis.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Matematika > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | Jurusan Pendidikan Matematika |
Date Deposited: | 01 Apr 2015 23:59 |
Last Modified: | 29 Jan 2019 19:14 |
URI: | http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/13588 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |