METODE BERMAIN SEBAGAI ALTERNATIF PENGEMBANGAN MEANINGFULL LEARNING

Astuti, Wijayanti (2009) METODE BERMAIN SEBAGAI ALTERNATIF PENGEMBANGAN MEANINGFULL LEARNING. Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan, dan Penerapan MIPA 2009. ISSN 978-979-96880-5-7

[img]
Preview
Text
K_Pendidikan_Astuti Wijayanti.pdf

Download (102kB) | Preview

Abstract

Kajian ini bertujuan menggali bagaimana pembelajaran dengan menggunakan metode bermain. Pada dasarnya, diskusi ini difokuskan pada bagaimana metode bermain sebagai suatu upaya dalam mengembangkan meaningfull learning. Metode bermain baik secara teoritis maupun hasil penelitian mampu mendorong kreativitas, memberikan nilai-nilai emosional dan spiritual dalam pembelajaran, serta dapat menciptakan pembelajaran yang menyenangkan. Dengan demikian, metode bermain selain dapat digunakan untuk meningkatkan hasil belajar siswa juga dapat membentuk sumber daya manusia yang berkualitas melalui meaningfull learning.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: metode bermain, meaningfull learning.
Subjects: Prosiding > Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan, dan Penerapan MIPA 2009
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Fisika > Fisika
Depositing User: Eprints
Date Deposited: 04 Mar 2015 02:24
Last Modified: 06 Mar 2019 00:46
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/12341

Actions (login required)

View Item View Item