KOMPUTASI DISTRIBUSI SUHU PADA PLAT DATAR MENGGUNAKAN METODE GAUSS-SIEDEL DENGAN SOFTWARE DELPHI 6.0

Djarot, Nugroho and Artono Dwijo, Sutomo and Iwan, Yahya (2005) KOMPUTASI DISTRIBUSI SUHU PADA PLAT DATAR MENGGUNAKAN METODE GAUSS-SIEDEL DENGAN SOFTWARE DELPHI 6.0. Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan & Penerapan MIPA 2005. ISSN 979-96880-4-3

[img]
Preview
Text
08. Komputasi Distribusi Suhu ... (Djarot Nugroho, dkk).pdf

Download (36kB) | Preview
Official URL: http://fmipa.uny.ac.id

Abstract

Banyak gejala alam di sekitar kita bekerja berdasarkan distribusi suhu yang bisa kita manfaatkan. Melalui metode-metode numerik yang ada kita bisa mempelajari aliran suhu pada suatu bahan. Dengan dibantu menggunakan sistem pemrograman maka dapat kita buat suatu sistem simulasi hingga kita bisa memperoleh gambaran distribusi suhu lebih cepat dan efisien. Dalam penyelesaian metode distribusi suhu ini kita menggunakan metode gauss siedel. Alasannya adalah metode Gauss-Siedel adalah salah satu metode iteratif yang sangat berguna untuk kemudahan sistem pembulatan dimana dapat diteruskan sampai benilai konvergen dalam toleransi kesalahan praspesifikasi.(Chapra, 1985) Telah dilakukan penyusunan program untuk perhitungan distribusi suhu pada plat datar sebagai penelitian pendahuluan tentang Array Sensor Suhu. Hasil pengamatan program yang disusun menunjukkan bahwa elemen plat datar yang dapat diamati sebesar m × n ≤ 50 dengan suhu masing–masing tepi plat adalah homogen pada kondisi tunak.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: distribusi suhu, metode Gauss-Seidel, Delphi 6.0
Subjects: Prosiding > Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan dan Penerapan MIPA 2005
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Fisika > Fisika
Depositing User: Eprints
Date Deposited: 19 Jan 2015 02:59
Last Modified: 19 Jan 2015 02:59
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/11673

Actions (login required)

View Item View Item