Equalizer Parametrik

Bayu Aji, Kurniawan (2014) Equalizer Parametrik. D3 thesis, Universitas Negeri Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (8kB) | Preview

Abstract

Equalizer Parametrik adalah sebuah peralatan audio yang terdapat beberapa konsep rangkaian filter pada suatu perangkat audio dengan memanfaatkan putaran potensiometer sebagai pengatur penguatan dan pelemahan sinyal output. Perancangan Equalizer Parametrik ini melewati beberapa tahap, yaitu (1) Identifikasi kebutuhan, (2) Analisis kebutuhan, (3) Perancangan perangkat keras, (4) Pembuatan, dan (5) Pengujian. Rancang bangun Equalizer Parametrik erdiri dari 4 bagian pokok, yaitu: rangkaian power supply simetris 24VDC, rangkaian low pass filter, rangkaian bandpass filter dan rangkaian highpass filter. Hasil pengujian yang dilakukan, diketahui bahwa unjuk kerja modul ini dapat menunjukkan perbandingan antara sinyal Output penguatan dan pelemahan yang diaturmenggunakan potensiometer. Hasil pengukuran membuktikan bahwa rangkaian equalizer stereo dapat menguatkan danmelemahkan sinyal audio output sesuai dengan lebar frekuensinya. Key word :, Equalizer, Parametrik,

Item Type: Thesis (D3)
Subjects: Teknik & Teknologi > Teknik Elektronika
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Pendidikan > Pendidikan Teknik Elektronika
Depositing User: pend elektronika ft
Date Deposited: 20 Aug 2014 03:44
Last Modified: 29 Jan 2019 02:57
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/11223

Actions (login required)

View Item View Item