MENINGKATKAN AKTIFITAS MAHASISWA MELALUI PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH MATA KULIAH STRUKTUR ALJABAR

Joko , Bekti Haryono and Herry Agus , Susanto (2013) MENINGKATKAN AKTIFITAS MAHASISWA MELALUI PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH MATA KULIAH STRUKTUR ALJABAR. Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika. ISSN 978 – 979 – 16353 – 9 – 4

[img]
Preview
Text
P - 45.pdf

Download (314kB) | Preview
Official URL: http://uny.ac.id

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan aktifitas mahasiswa melalui pembelajaran berbasis masalah pada mata kuliah struktur aljabar. Design penelitian dilakukan adalah penelitian tindakan kelas.Aktifitas mahasiswa dilihat dari kegiatan bertanya, menjawab pertanyaan dosen, memberikan tanggapan kepada teman dan menyelesaikan masalah di depan kelas. Dari pertemuan sebanyak tiga kali, dapat diperoleh hasil adanya peningkatan aktifitas bertanya, memberikan tanggapan dan menyelesaikan permasalahan didepan kelas. Dari hasil penelitian ini, disimpulkan bahwa melalui pembelajaran berbasis masalah, dapat meningkatkan aktifitas mahasiswa. Kata kunci : aktifitas, pembelajaran berbasis masalah

Item Type: Article
Subjects: Prosiding > Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika 2013
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) > Pendidikan Matematika > Pendidikan Matematika
Depositing User: Jurusan Pendidikan Matematika
Date Deposited: 09 Dec 2013 21:14
Last Modified: 09 Dec 2013 21:14
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/10768

Actions (login required)

View Item View Item