PENGARUH PERMAINAN BOLA PANTUL TERHADAP KEMAMPUAN PASSING BAWAH PESERTA EKSTRAKURIKULER BOLA VOLI MINI DI SD NEGERI 2 PARANGTRITIS KECAMATAN KRETEK KABUPATEN BANTUL

Junita Mardiyana (2015) PENGARUH PERMAINAN BOLA PANTUL TERHADAP KEMAMPUAN PASSING BAWAH PESERTA EKSTRAKURIKULER BOLA VOLI MINI DI SD NEGERI 2 PARANGTRITIS KECAMATAN KRETEK KABUPATEN BANTUL. S1 thesis, Fakultas Ilmu Keolahragaan.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI JUNITA.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Permasalahan yang dihadapi adalah bahwa peserta ekstrakurikuler bola voli di SD Negeri 2 Parangtritis belum mampu melakukan teknik dasar passing bawah dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh permainan bola pantul terhadap peningkatan kemampuan passing bawah peserta ekstrakurikuler bola voli SD Negeri 2 Parangtritis. Jenis penelitian adalah eksperimen dengan desain “One Group PretestPostest Design”. Populasi penelitian adalah peserta didik peserta ekstrakurikuler bola voli di SD Negeri 2 Parangtritis Kecamatan Kretek Kabupaten Bantul yang berjumlah 24 peserta didik. Instrumen yang digunakan untuk mengukur passing bawah adalah Braddy Volley Ball Test yang dimodifikasi untuk siswa sekolah dasar. Analisis data menggunakan uji t taraf signifikansi 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh yang signifikan permainan bola pantul terhadap peningkatan kemampuan passing bawah peserta ekstrakurikuler SD Negeri 2 Parangtritis Kecamatan Kretek Kabupaten Bantul, dengan nilai t hitung 69,063 > t 2,07, dan nilai signifikansi 0,000 < 0,05, dan kenaikan persentase sebesar 16,82%. tabel

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: permainan bola pantul, passing bawah, peserta ekstrakurikuler bola tabel voli di SD Negeri 2 Parangtritis
Subjects: Olahraga > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) > Pendidikan Jasmani Sekolah Dasar
Depositing User: Perpustakaan FIK
Date Deposited: 22 Sep 2015 03:10
Last Modified: 30 Jan 2019 03:33
URI: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/26364

Actions (login required)

View Item View Item