<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Kesadaran Karier Masyarakat Agraris. Studi Kasus Pada Remaja Dusun Mancasan Tundan Purwomartani Kalasan Sleman Yogyakarta."^^ . "Layanan bimbingan karier di sekolah perlu memperhatikan latar belakang kehidupan siswa karena setiap setting kehidupan mempengaruhi cara berpikir dan bertindak. Penelitian bertujuan mengungkap tentang kesadaran karier remaja Dusun Mancasan Tundan Purwomartani Kalasan. Remaja yang memiliki kesadaran karier yang baik dapat merencanakan, menjalani dan mengembangkan karier dengan baik yang dapat meningkatkan taraf perekonomian. Kesadaran karier dilihat dari asapek pemahaman diri, tingkat pendidikan, eksplorasi karier dan perencanaan karier serta adanya faktor tambahan yang mempengaruhi kesadaran karier.\r\nPenelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus dalam konteks remaja Dusun Mancasan bersifat konservatif pada sisi pola karier di era globalisasi. Informan dalam penelitian ini yaitu tetua dusun, ketua RT dan tokoh pemuda. Teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara semi terstruktur dan observasi. Uji keabsahan data dilakukan dengan trianggulasi sumber. Teknik analisis data menggunakan 6 langkah analisis data kualitatif Creswell.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Kesadaran karier remaja meliputi: a. Pemahaman diri belum menyesuaikan kemampuan dan potensi diri dengan kebutuhan dan tuntutan pekerjaan. b. Tingkat pendidikan remaja tertinggi SLTA khususnya SMK namun masih banyak miss-match dengan pekerjaan dan kurangnya informasi peluang pendidikan. c. Eksplorasi karier remaja belum mengikuti pelatihan ketrampilan tertentu, informasi yang didapat masih berbasis lingkungan belum adanya upaya massif dalam menemukan dan mengupayakan pekerjaan yang sesuai dan memiliki masa depan lebih baik. d. Perencanaan karier sekedar menjalani pekerjaan yang ada, belum merencanakan pengembangan diri dan karier nantinya. (2) Faktor perkembangan karier meliputi: a. Faktor lingkungan berupa lahan pertanian dan ternak di sekitar pemukiman memberikan dukungan bahan pokok, sebagian lahan dan rumah disewakan mendapatkan pemasukan tambahan. Lingkungan kekerabatan sosial yang saling mendukung juga memberikan rasa aman secara ekonomi. b. Faktor pola asuh orang tua cenderung permisif sehingga kurang memotivasi capaian karier. c. Faktor tambahan yang mempengaruhi kesadaran karier yaitu filosofi hidup mandiri, kurangnya model karier yang berhasil dan berkembang, kondisi ekonomi yang relatif cukup menjadikan ‘zona nyaman’ sehingga kurang memikirkan pengembangan diri, adanya kegiatan usaha sampingan yang menopang ekonomi serta kepemilikan aset berupa tanah peninggalan orang tua yang memiliki nilai ekonomi."^^ . "2023-09-14" . . . "Program Pascasarjana"^^ . . . "Ilmu Pendidikan, Program Pascasarjana"^^ . . . . . . . . . . . . "Agung"^^ . "Hastomo"^^ . "Agung Hastomo"^^ . . "Edi"^^ . "Purwanta"^^ . "Edi Purwanta"^^ . . . . . . "Kesadaran Karier Masyarakat Agraris. Studi Kasus Pada Remaja Dusun Mancasan Tundan Purwomartani Kalasan Sleman Yogyakarta. (Text)"^^ . . . "Kesadaran Karier Masyarakat Agraris. Studi Kasus Pada Remaja Dusun Mancasan Tundan Purwomartani Kalasan Sleman Yogyakarta. (Other)"^^ . . . . . . "Kesadaran Karier Masyarakat Agraris. Studi Kasus Pada Remaja Dusun Mancasan Tundan Purwomartani Kalasan Sleman Yogyakarta. (Other)"^^ . . . . . . "Kesadaran Karier Masyarakat Agraris. Studi Kasus Pada Remaja Dusun Mancasan Tundan Purwomartani Kalasan Sleman Yogyakarta. (Other)"^^ . . . . . . "Kesadaran Karier Masyarakat Agraris. Studi Kasus Pada Remaja Dusun Mancasan Tundan Purwomartani Kalasan Sleman Yogyakarta. (Other)"^^ . . . . . . "Kesadaran Karier Masyarakat Agraris. Studi Kasus Pada Remaja Dusun Mancasan Tundan Purwomartani Kalasan Sleman Yogyakarta. (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #81293 \n\nKesadaran Karier Masyarakat Agraris. Studi Kasus Pada Remaja Dusun Mancasan Tundan Purwomartani Kalasan Sleman Yogyakarta.\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan (Umum)"@en . . . "Ekonomi" . .