<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "Pengaruh Metode Melatih dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Ketepatan Tendangan “T” (Studi Eksperimen Perbedaan Metode Drill dan Metode Bermain Pada Pembinaan Atlet Berprestasi (PAB) Cabang Olahraga Pencak Silat DIY)"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh metode drill terhadap ketepatan tendangan “T”. (2) pengaruh metode bermain terhadap ketepatan tendangan “T”. (3) perbedaan pengaruh antara metode drill dan metode bermain terhadap ketepatan tendangan “T”. (4) pengaruh atlet kecerdasan intelektual tinggi latihan drill terhadap ketepatan tendangan “T”. (5) pengaruh atlet kecerdasan intelektual dengan latihan drill terhadap ketepatan tendangan “T”. (6) pengaruh atlet kecerdasan intelektual tinggi latihan bermain terhadap ketepatan tendangan “T”. (7) pengaruh atlet kecerdasan intelektual rendah latihan bermain terhadap ketepatan tendangan “T”. (8) interaksi antara metode drill dan bermain dan kecerdasan intelektual tinggi dan rendah terhadap ketepatan tendangan “T”.\r\nJenis penelitian ini adalah eksperimen dengan menggunakan rancangan faktorial 2 x 2. Populasi dalam penelitian ini adalah atlet silat Pembinaan Atlet Berprestasi (PAB). Sampel diambil berjumlah 20 atlet dibagi menjadi dua kelompok dengan cara ordinal pairing dan didapatkan 5 atlet kecerdasan intelektual tinggi dengan metode drill dan 5 atlet dengan metode bermain, hal yang sama dilakukan pada kecerdasan intelektual rendah. Kecerdasan intelektual diukur dari data Biro Psikologi Bina Potensi Ulfa dan tes Ketepatan tendangan “T” dengan tes Mega’s Kick Accuracy. Teknik analisis data yang digunakan yaitu uji t dan ANAVA two way.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Ada pengaruh yang signifikan metode drill terhadap ketepatan tendangan “T”, p-value 0,001 < 0,05. (2) Ada pengaruh yang signifikan metode bermain terhadap ketepatan tendangan “T”, pvalue 0,000 < 0,05. (3) Ada perbedaan pengaruh yang signifikan antara metode drill dan metode bermain terhadap ketepatan tendangan “T”, F-value 5,261 > F tabel 4,49 serta p-value 0,036 < 0,05. (4) Ada pengaruh yang signifikan atlet yang memiliki kecerdasan intelektual tinggi dengan latihan drill terhadap ketepatan tendangan “T”, p-value 0,001 < 0,05. (5) Ada pengaruh yang signifikan atlet yang memiliki kecerdasan intelektual rendah dengan latihan drill terhadap ketepatan tendangan “T”, p-value 0,000 < 0,05. (6) Ada pengaruh yang signifikan atlet yang memiliki kecerdasan intelektual tinggi dengan latihan bermain terhadap ketepatan tendangan “T”, p-value 0,016 < 0,05. (7) Ada pengaruh yang signifikan atlet yang memiliki kecerdasan intelektual rendah dengan latihan bermain terhadap ketepatan tendangan “T”, p-value 0,002 < 0,05. (8) Ada interaksi yang signifikan\r\nantara antara metode drill dan bermain dengan kecerdasan intelektual tinggi dan\r\nrendah terhadap ketepatan tendangan “T”, F-value 15,696 > F tabel 4,49 serta pvalue\r\n0,001 < 0,05."^^ . "2023-07-25" . . . "Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan"^^ . . . "Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan"^^ . . . . . . . . . "Dian"^^ . "Permatasari"^^ . "Dian Permatasari"^^ . . "Prof. Dr. Siswantoyo, M.Kes., AIFO."^^ . . . . . . . "Pengaruh Metode Melatih dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Ketepatan Tendangan “T” (Studi Eksperimen Perbedaan Metode Drill dan Metode Bermain Pada Pembinaan Atlet Berprestasi (PAB) Cabang Olahraga Pencak Silat DIY) (Text)"^^ . . . "fulltext_dian permatasari_20732251019.pdf"^^ . . . "Pengaruh Metode Melatih dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Ketepatan Tendangan “T” (Studi Eksperimen Perbedaan Metode Drill dan Metode Bermain Pada Pembinaan Atlet Berprestasi (PAB) Cabang Olahraga Pencak Silat DIY) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "Pengaruh Metode Melatih dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Ketepatan Tendangan “T” (Studi Eksperimen Perbedaan Metode Drill dan Metode Bermain Pada Pembinaan Atlet Berprestasi (PAB) Cabang Olahraga Pencak Silat DIY) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "Pengaruh Metode Melatih dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Ketepatan Tendangan “T” (Studi Eksperimen Perbedaan Metode Drill dan Metode Bermain Pada Pembinaan Atlet Berprestasi (PAB) Cabang Olahraga Pencak Silat DIY) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "Pengaruh Metode Melatih dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Ketepatan Tendangan “T” (Studi Eksperimen Perbedaan Metode Drill dan Metode Bermain Pada Pembinaan Atlet Berprestasi (PAB) Cabang Olahraga Pencak Silat DIY) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "Pengaruh Metode Melatih dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Ketepatan Tendangan “T” (Studi Eksperimen Perbedaan Metode Drill dan Metode Bermain Pada Pembinaan Atlet Berprestasi (PAB) Cabang Olahraga Pencak Silat DIY) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #78677 \n\nPengaruh Metode Melatih dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Ketepatan Tendangan “T” (Studi Eksperimen Perbedaan Metode Drill dan Metode Bermain Pada Pembinaan Atlet Berprestasi (PAB) Cabang Olahraga Pencak Silat DIY)\n\n" . "text/html" . . . "Kepelatihan" . .