%0 Thesis %9 S1 %A Amrullah, Agitya Vierra %A Agus Supriyanto, M.Si., %B Pendidikan Kepelatihan Olahraga %D 2022 %F UNY:73697 %I Fakultas Ilmu Keolahragaan %K hubungan, stroke rate, stroke length %T Hubungan Antara Stroke Rate (SR) Dengan Kemampuan Stroke Length (SL) Pada Renang Gaya Bebas Tim Bayangan Porda Bantul Tahun 2021 %U http://eprints.uny.ac.id/73697/ %X Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara Stroke Rate (SR) dengan Stroke length (SL) pada renang gaya bebas atlet Tim bayangan Porda Bantul tahun 2021. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kuantitatif dengan korelasional. Populasi penelitian adalah atlet Tim Bayangan Porda Bantul tahun 2021 berjumlah 21 atlet. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei dengan tes dan pengukuran.Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dengan kriteria atlet yaitu atlet Tim Bayangan Porda Bantul yang masuk dalam kategori KU I-II. Berdasarkan kriteria tersebut yang memenuhi ada 13 atlet yaitu 7 atlet putra dan 6 atlet putri. Hipotesis diuji menggunakan uji korelasi. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh rata – rata menggunakan SR dan SL dengan hasil putra SL 200 m sebesar 1.04 dan SR 200 m 153.57 kayuhan. Sedangkan hasil putri SL 200 m sebesar 1.04 dan SR 200 m sebesar 162.16 kayuhan. Hasil pengujian uji hipotesis dari korelasi hubungan antara SR dan SL diperoleh nilai r hitung 0.854 > r tabel 0.553 dengan Sig. (2-tailed) > α (0.000 > 0.05) yang berarti terdapat hubungan berkorelasi antara SR dengan SL. Sumbangan SR terhadap SL sebesar 72.9%. %Z Dosen Pembimbing: Agus Supriyanto, M.Si.